Cornet tanpa kesalahan meneruskan bola dengan kaki kanan dari dalam kotak penalti.
Namun, Chelsea memprotes gol itu karena menilai Jarrod Bowen melanggar Mendy lebih dulu sebelum gol Cornet.
Baca Juga: Hasil Liga Inggris - Selamat oleh VAR, Liverpool Cuma Main Tanpa Gol di Derbi Merseyside
Wasit Andy Madley pun menganulir gol Cornet setelah mengecek tayangan ulang dari VAR.
Skor 2-1 tidak berubah untuk keunggulan Chelsea hingga akhir pertandingan.
Chelsea 2-1 West Ham United (Ben Chilwell 76', Kai Havertz 88' - Michail Antonio 62')
SUSUNAN PEMAIN
Chelsea: 16-Edouard Mendy; 33-Wesley Fofana, 6-Thiago Silva, 26-Kalidou Koulibaly; 12-Ruben Loftus-Cheek (5-Jorginho 83'); 24-Reece James, 23-Conor Gallagher (18-Armando Broja 60'), 8-Mateo Kovacic (29-Kai Havertz 71'), 32-Marc Cucurella (21-Ben Chilwell 71'); 17-Raheem Sterling, 10-Christian Pulisic (19-Mason Mount 60')
Pelatih: Thomas Tuchel
West Ham United: 1-Lukasz Fabianski; 5-Vladimir Coufal, 24-Thilo Kehrer, 4-Kurt Zouma, 33-Emerson Palmieri; 41-Declan Rice, 28-Tomas Soucek; 20-Jarrod Bowen, 11-Lucas Paqueta (21-Angelo Ogbonna 83'), 8-Pablo Fornals (14-Maxwell Cornet 86'); 9-Michail Antonio (22-Said Benrahma 74')
Pelatih: David Moyes
Wasit: Andy Madley
Editor | : | Ade Jayadireja |
Sumber | : | ESPN, BolaSport.com |
Komentar