Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ditaklukkan Persib, RANS Nusantara Akui Kaget dengan Skema Permainan Luis Milla

By Wila Wildayanti - Minggu, 4 September 2022 | 20:15 WIB
Pelatih RANS Nusantara FC, Rahmad Darmawan dan David Lally dalam jumpa pers seusai melawan Persib Bandung dalam laga pekan kedelapan Liga 1 2022-2023 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung, Minggu (4/9/2022).
RANS Nusantara FC
Pelatih RANS Nusantara FC, Rahmad Darmawan dan David Lally dalam jumpa pers seusai melawan Persib Bandung dalam laga pekan kedelapan Liga 1 2022-2023 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung, Minggu (4/9/2022).

Setelah babak pertama bermain dibawah tekanan Persib, RANS memang berusaha mengubah permainan pada babak kedua.

RD menilai perubahan pada babak kedua berjalan lancar, bahkan mereka berhasil mengejar ketertinggalan.

Meski hasil didapatkan melalui tendangan penalti yang didapatkan setelah Marc Klok didakwa melanggar Makan Konate.

Dengan begitu, Wander Luiz sebagai eksekutor melakukan tendangan, tetapi bola masih mampu ditepis oleh Reky Rahayu.

Namun, bola tepisan itu kembali mengarah ke kaki Wander Luiz sehingga ia langsung menendang ke arah gawang begitu saja.

Dengan begitu terjadi gol dan skor menjadi 1-2, walaupun tak ada perubahan hingga akhir laga.

Meski kurang memuaskan tetapi RD memuji para pemainnya.

Menurutnya semua pemain telah bekerja keras hingga akhir.

“Tetapi pada babak kedua kami melakukan perubahan dan semua efektif dan kami melakukan tekanan ke lawan. Namun secara keseluruhan saya harus mengucapkan terima kasih kepada para pemain kami yang bekerja keras,” ujarnya.

Baca Juga: Rahmad Darmawan Waspadai Peran Penting Luis Milla di Persib Bandung


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Tijjani Reijnders Sudah Dipantau Sejak 2018, si Anak Maluku Gak Kaleng-Kaleng Malah Bikin Puas Manajemen AC Milan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X