Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Reaksi Kurang Senang Bos Ducati Melihat Duel Bastianini Vs Bagnaia

By Wahid Fahrur Annas - Senin, 5 September 2022 | 10:15 WIB
Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia, bertarung dengan Enea Bastianini dari Gresini Racing saat balapan MotoGP San Marino 2022 di Sirkuit Misano, Italia, Minggu, 4 September 2022
MOTOGP.COM
Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia, bertarung dengan Enea Bastianini dari Gresini Racing saat balapan MotoGP San Marino 2022 di Sirkuit Misano, Italia, Minggu, 4 September 2022

“Ketika dua pembalap tidak bekerja sama dengan baik, saya setengah senang,” ucap Domenicali.

“Kami telah berbicara dengan semua pembalap kami, mereka tahu bahwa mereka tidak perlu terlalu agresif satu sama lain,” ujarnya.

“Enea membalap dengan baik, tetapi lap terakhir bisa saja terhindar, ia terlalu banyak mengambil risiko, kami tidak suka itu,” kata Domenicali dikutip BolaSport.com dari Paddock-GP via Moto.it.

Bagaimana pun, Bagnaia menjadi satu-satunya harapan Ducati untuk meraih gelar juara dunia.

Wanti-wanti juga disampaikan General Manajer Ducati, Gigi Dall’Igna, yang meminta pembalap Ducati lainnya tak ada yang boleh mengganggu Bagnaia beberapa waktu lalu.

Baca Juga: MotoGP San Marino 2022 - Quartararo: Frustasi, Itu Batasnya, Saya Tidak Bisa Bertarung

Domenicali sepertinya sangat khawatir dengan pertempuran Bagnaia dan Bastianini di lap terakhir yang sangat berisiko bagi kedua pembalap.

“Saya tahu itu bagian dari sifat para pembalap, tetapi ada 150 orang yang bekerja di belakang mereka, ada perusahaan, Anda harus mencoba bekerja untuk tim,” kata Domenicali.

“Jika tidak, kami akan disalahkan karena tidak memenangkan kejuaraan dunia pembalap", ucap Domenicali.

Kemenangan membawa Bagnaia kini hanya berjarak 30 poin saja dari Fabio Quartararo di peringkat pertama.

MotoGP 2022 tersisa enam seri balapan yang sangat krusial.

Selanjutnya, Bagnaia kembali berpeluang mencetak kemenangan lagi saat balapan bergulir di Sirkuit Aragon, di mana pembalap asal Turin, Italia itu meraih kemenangan sensasional pada musim lalu.

Baca Juga: Update Klasemen MotoGP 2022 - Posisi Quartararo Terancam Usai Bagnaia Menang Lagi

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Paddock-GP.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil MotoGP 2025 Sudah Tertulis, Luca Marini Respons Banyaknya Ketertartikan Lihat Marc Marquez Juara Lagi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136