Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Udinese Vs AS Roma - Jose Mourinho Catat Rekor Terburuk di Liga Italia, Mending Kalah 0-4 daripada 0-1 Empat Kali

By Beri Bagja - Senin, 5 September 2022 | 11:15 WIB
Ekspresi pelatih AS Roma, Jose Mourinho, dalam laga Liga Italia kontra Juventus di Stadion Allianz, Sabtu (27/8/2022).
MARCO BERTORELLO/AFP
Ekspresi pelatih AS Roma, Jose Mourinho, dalam laga Liga Italia kontra Juventus di Stadion Allianz, Sabtu (27/8/2022).

"Hasil ini sulit bagi kami dan fan, tetapi masih ada pertandingan lain dan kami harus move on," tutur juru latih berpengalaman asal Portugal.

Kekalahan 0-4 dalam duel Udinese vs AS Roma juga berimbas kepada catatan pribadi Jose Mourinho di Liga Italia.

Hasil negatif ini merupakan rekor kekalahan terburuk Mou di kompetisi kasta teratas Negeri Piza.

Statistiknya terbentang dalam kariernya ketika menukangi Inter Milan (2008-2010) dan kini di AS Roma (sejak 2021).

Transfermarkt menguak fakta bahwa sebelum digilas Udinese 0-4, kekalahan terparah Mourinho di Serie A terjadi ketika AS Roma menjamu mantan klubnya sendiri musim lalu.

Pada pekan ke-16 Liga Italia 2021-2022, I Lupi dilucuti Inter Milan 0-3 di Olimpico .

Pencetak gol Nerazzurri adalah Hakan Calhanoglu, Edin Dzeko, dan Denzel Dumfries.

Baca Juga: 8 Klub Kena Sanksi UEFA: Barcelona dan Man City Lolos, 4 Raksasa Liga Italia Dihukum, PSG Denda Terbanyak

Adapun penyumbang gol Udinese ke gawang armada Mourinho Ahad kemarin adalah Destiny Udogie, Lazar Samardzic, Roberto Pereyra, dan Sandi Lovric.

Akibat hasil itu, kini cuma ada 4 klub yang belum terpapar kekalahan di Liga Italia 2022-2023.

Mereka ialah Napoli, AC Milan, Juventus, dan Atalanta - yang baru akan melakoni duel pekan kelima pada Senin (5/9/2022).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : Sportmediaset.mediaset.it, Transfermarkt.com
REKOMENDASI HARI INI

Bukan Barcelona, Cristiano Ronaldo Ungkap Rival Terbesarnya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X