Berkat sumbangsih dari Haaland, Borussia Dortmund sukses mengalahkan Sevilla dengan skor 3-2.
Erling Haaland is the first player in #UCL history to score 2+ goals in four consecutive games:
⚽️⚽️ vs. Club Brugge
⚽️⚽️ vs. Club Brugge
⚽️⚽️ vs. Sevilla
⚽️⚽️ vs. SevillaThe goals went in two by two, hurrah! Hurrah! ???? pic.twitter.com/CSMmu9Ia4C
— Squawka (@Squawka) March 9, 2021
Di leg kedua yang digelar di Stadion Signal Iduna Park, Haaland kembali mencetak dua gol pada menit ke-35 dan menit ke-54.
Dua gol dari Haaland tak mampu mengantarkan Dortmund menang karena laga berakhir dengan skor 2-2.
Meski mendapatkan hasil seri, Dortmund berhak lolos ke babak perempat final karena unggul agregat 5-4.
Menurut laporan Squawka yang dinukil BolaSport.com, dua gol Haaland ke gawang Sevilla membuat eks pemain RB Salzburg itu berhasil mencetak 2 gol dalam empat laga berturut-turut di Liga Champions.
Dia mengukir brace melawan Sevilla dan Club Brugge masing-masing dua kali.
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | Twitter.com/squawka, Transfermarkt.com |
Komentar