Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PIALA DUNIA - Manchester United Jadi Penghalang, Alex Telles Rela Gabung Sevilla Demi Piala Dunia

By Ivan Rahardianto - Kamis, 8 September 2022 | 23:45 WIB
Alex Telles telah mengakui bahwa ia meninggalkan Manchester United pada musim panas demi Piala Dunia 22 di Qatar.
TWITTER.COM/UTD_LESLIEEE
Alex Telles telah mengakui bahwa ia meninggalkan Manchester United pada musim panas demi Piala Dunia 22 di Qatar.

"Saya tahu saya masuk radar. Saya tahu saya dipanggil untuk panggilan terakhir."

"Jadi, jelas saya ingin memiliki banyak waktu bermain dan bermain sebanyak mungkin."

"Jadi, saya secara eksklusif fokus pada persiapan itu."

"Saya tahu itu sangat tergantung pada apa yang saya lakukan di klub agar saya bersedia dan selalu berada di level tinggi."

"Jadi, jika saya dipanggil untuk tim nasional, saya siap," tutur Telles menambahkan.

Alex Telles sudah enam kali tampil bersama timnas Brasil dan harus bekerja keras jika ingin bermain di Qatar.

Hal tersebut tak bisa dilepaskan dari ketatnya persaingan di pos bek kiri timnas Brasil.

Telles harus bersaing dengan Alex Sandro dan pemain Atletico Minere, Guilherme Arana.

Baca Juga: PIALA DUNIA - Seragam Meksiko dan Jepang Jadi yang Paling Diidolakan

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Sportskeeda.com
REKOMENDASI HARI INI

PSSI Punya Keistimewaan untuk Timnas Indonesia: Shin Tae-yong DNA Asia, Indra Sjafri DNA ASEAN

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
5
12
2
Man City
4
12
3
Aston Villa
5
12
4
Chelsea
5
10
5
Arsenal
4
10
6
Newcastle
5
10
7
Brighton
4
8
8
Fulham
5
8
9
Nottm Forest
4
8
10
Tottenham
5
7
Klub
D
P
1
Persebaya
6
16
2
Borneo
5
13
3
Bali United
6
11
4
PSM
6
11
5
Persita
6
10
6
Persib
5
9
7
Persija Jakarta
5
8
8
Persik
5
8
9
Dewa United
6
7
10
Barito Putera
5
7
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Real Madrid
6
14
3
Atlético Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Athletic Club
7
11
6
Celta Vigo
6
10
7
Alavés
6
10
8
Osasuna
6
10
9
Real Betis
5
8
10
Mallorca
6
8
Klub
D
P
1
Torino
5
11
2
Udinese
4
10
3
Napoli
5
10
4
Juventus
5
9
5
Empoli
5
9
6
Inter
4
8
7
Lazio
5
7
8
Atalanta
4
6
9
Verona
5
6
10
Fiorentina
5
6
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X