Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Target Darryn Binder Tutup Musim dengan Finish di Sepuluh Besar

By Wawan Saputra - Jumat, 9 September 2022 | 17:15 WIB
Pembalap WithU RNF, Darryn Binder pada sesi tes di Sirkuit Misano, Italia, Rabu (7/9/2022)
MOTOGP.COM
Pembalap WithU RNF, Darryn Binder pada sesi tes di Sirkuit Misano, Italia, Rabu (7/9/2022)

"Bagi saya, motor menjadi lebih mudah dikendarai pada akhirnya, saya juga bisa lebih konsisten, kecepatan saya lebih baik dari hari sebelumnya," ucap Binder.

"Saya senang dengan cara tes berjalan, kami membuat beberapa kemajuan."

"Kami tidak berburu waktu, kami melakukan percobaan pada ban belakang medium dan ban depan hard. Semuanya terasa baik."

Binder tidak hanya akan fokus perihal perbaikan kinerja motornya di sisa musim ini. Dirinya juga akan berusaha untuk memperbaiki performanya sendiri, karena di MotoGP penampilan apik juga ditentukan oleh sang pembalap sendiri.

"Kami bekerja untuk sisa musim, itu masih enam balapan. Ini bukan hanya tentang bekerja pada motor," ucap Binder.

"Tetapi juga tentang bekerja pada diri saya sendiri. Semakin banyak putaran yang saya lakukan dengan motor, semakin kuat saya."

Hal tersebut tampaknya bukan omong kosong saja dari Binder, pasalnya selama dua hari menjalani sesi tes. Pembalap Afrika Selatan tersebut total melakukan 133 lap.

"Sangat penting bahwa saya dapat bekerja pada diri saya sendiri sepanjang hari," ucap Binder.

"Pada balapan akhir pekan Anda harus mengatur waktu di setiap sesi, jadi menyenangkan memiliki fokus yang berbeda."

Baca Juga: Para Pembalap MotoGP Ucapkan Bela Sungkawa atas Meninggalnya Ratu Elizabeth II


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Speedweek.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadi Lawan Timnas Indonesia, Striker Vietnam Sesumbar Mudah untuk Capai Final ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X