Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PB Djarum Perketat Audisi Umum demi Dapat Atlet DNA Juara

By Wawan Saputra - Sabtu, 10 September 2022 | 18:15 WIB
Ilustrasi berita bulu tangkis.
ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM
Ilustrasi berita bulu tangkis.

"Kami lebih cermat lagi untuk menganalisis kelemahan-kelemahan yang lalu," ucap Yoppy dikutip Bolasport.com dari ANTARA News, Sabtu (10/9/2022).

"Jadi kami melihat potensi-potensi yang ada. Seorang pemain bulu tangkis butuh kecepatan berpikir."

"Sebab, ketika mengambil keputusan di lapangan itu harus cepat. Jadi aspek seperti psikologis itu penting."

Selain masalah seleksi ada beberapa perubahan lain yang dilakukan oleh PB Djarum untuk mendapatkan atlet yang benar-benar calon juara.

PB Djarum menghapus seleksi untuk U-15, selain itu PB Djarum juga menambah waktu karantina untuk lebih memahami karakter dari masing-masing atlet.

Tahun ini, audisi umum PB Djarum juga berbeda, karena hanya akan digelar terpusat di satu kota saja yaitu di Kudus.

Tempat yang dipilih untuk melakukan proses audisi umum PB Djarum 2022 adalah di GOR Djarum, Jati, Kudus dan akan berlangsung selama empat hari yaitu 19 sampai 22 Oktober 2022.

"Berbeda dengan sebelumnya bergulir di beberapa kota, kali hanya di Kudus," ucap Yoppy.

"Selain kategori Audisi Umum tahun ini juga diperuntukkan untuk U-11 dan U-13."

Baca Juga: Rexy Mainaky Senang dengan Kemajuan yang Ditunjukkan Ganda Campuran Malaysia


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : ANTARA News

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X