Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Masih Belum Berakhir, Drama Transfer Kylian Mbappe Jilid 2 akan Muncul Musim Depan

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Kamis, 15 September 2022 | 05:15 WIB
Striker Paris Saint-Germain, Kylian Mbappe, merayakan gol ke gawang Angers dalam laga Liga Prancis di Stadion Raymond-Kopa, Rabu (20/4/2022).
JEAN-FRANCOIS MONIER/AFP
Striker Paris Saint-Germain, Kylian Mbappe, merayakan gol ke gawang Angers dalam laga Liga Prancis di Stadion Raymond-Kopa, Rabu (20/4/2022).

Musim itu sebenarnya merupakan musim terakhir bagi Mbappe dan dia berpotensi untuk pergi dari PSG secara gratis pada akhir musim.

Real Madrid, yang sudah lama menantikan jasa Mbappe, nampak semringah mengingat eks winger AS Monaco itu akan segera berlabuh ke Santiago Bernabeu.

Namun, kejutan terjadi setelah Mbappe memutuskan untuk memperpanjang kontraknya bersama dengan PSG.

Tidak tanggung-tanggung, Mbappe memperpanjang kontrak bersama Les Parisiens hingga 2025.

Keputusan Mbappe itu seolah mengakhiri seluruh drama yang ada dan membuat Real Madrid kecewa.

Akan tetapi, jurnalis asal Norwegia, Jan-Aage Fjortoft, mengeluarkan pernyataan menarik.

Selebrasi pemain Paris Saint-Germain, Kylian Mbappe, atas golnya ke gawang Juventus pada laga matchday 1 Liga Champions di Parc des Princes, Selasa (6/9/2022) waktu setempat atau Rabu dini hari WIB.
FRANCK FIFE/AFP
Selebrasi pemain Paris Saint-Germain, Kylian Mbappe, atas golnya ke gawang Juventus pada laga matchday 1 Liga Champions di Parc des Princes, Selasa (6/9/2022) waktu setempat atau Rabu dini hari WIB.

Baca Juga: Kontrak Tak Sesuai yang Digemar-gemborkan, Kylian Mbappe Bisa ke Real Madrid Tahun Depan

Dilansir BolaSport.com dari Mundo Deportivo, Fjortoft menyebut drama transfer Mbappe sebenarnya belum berakhir.

Kesepakatan kontrak baru Mbappe dengan PSG tidak berarti Real Madrid akan melepas striker timnas Prancis itu begitu saja.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : Mundodeportivo.com
REKOMENDASI HARI INI

Tak Becus Jadi Penyerang, Joshua Zirkzee Langsung Kena Semprot Ruben Amorim

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136