"Dan jika Anderson Silva mengalahkannya, itu juga mengesankan. Sekarang kita memiliki sebuah laga di tangannya. Saya menantikannya," tambah Diaz.
Diaz mengatakan dia tidak yakin siapa yang akan memenangkan pertarungan itu.
Akan tetapi jika Paul mengalahkan mantan petarung kelas menengah UFC itu, wacana duel kontra Diaz melawan Paul makin berpeluang untuk tercipta.
Baca Juga: Sentil Eks Juara Kelas Berat UFC, Musuh Terkutuk Khabib Nurmagomedov Belum Mau Jadi Pensiunan
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ardhianto Wahyu Indraputra |
Sumber | : | bjpenn.com |
Komentar