Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bukannya Lomba Raih Prestasi Terbaik, 4 Pelatih Ini Malah Adu Cepat Siapa yang bakal Kena PHK Duluan

By Ivan Rahardianto - Selasa, 20 September 2022 | 20:00 WIB
Massimiliano Allegri (kiri) dan Simone Inzaghi dalam duel final Coppa Italia antara Juventus vs Inter Milan di Olimpico, Roma (11/5/2022).
FILIPPO MONTEFORTE/AFP
Massimiliano Allegri (kiri) dan Simone Inzaghi dalam duel final Coppa Italia antara Juventus vs Inter Milan di Olimpico, Roma (11/5/2022).

Dua kekalahan di Liga Champions 2022-2023 diperoleh saat bertanding melawan Paris Saint-Germain dan Benfica di Grup H.

Sementara untuk Inzaghi, pelatih berusia 46 tahun itu sejatinya mampu membawa Inter Milan meraih kemenangan di dua laga pertama Liga Italia 2022-2023.

Namun, setelah itu, Inter Milan justru tampil anginan-anginan dengan hanya meraih dua kemenangan dari 5 pertandingan terakhir di semua ajang.

Satu kemenangan diraih saat melawan Torino di pekan keenam Liga Italia 2022-2023 dan dua laga lainnya berakhir dengan kekalahan dari AC Milan dan Udinese.

Sementara di Liga Champions, Inter Milan tumbang dari Bayern Muenchen dan cuma menang atas tim kecil Viktoria Plzen.

Menurut laporan Sky Sports Italia yang dinukil BolaSport.com, ada tiga hal yang gagal diterapkan oleh Inzaghi ke Inter Milan, sehingga timnya tidak tampil konsisten.

Ketiga hal tersebut adalah kekompakan, keseimbangan, dan efektivitas.

Adapun untuk Nagelsmann, dirinya gagal membawa Bayern Muenchen nangkring di puncak klasemen Liga Jerman 2022-2023.

Sampai sejauh ini, Bayern Muenchen masih terdampar di posisi kelima dengan 12 poin dari hasil 3 kali menang, 3 hasil seri, dan satu kekalahan.

Satu kekalahan Bayern Muenchen didapatkan saat bertemu Augsburg di pekan ketujuh Liga Jerman 2022-2023.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Skysports.it
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X