Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Beda Perlakuan Suporter ke Timnas U-20 Malaysia: Dulu Disayang, Kini Diacuhkan

By Ibnu Shiddiq NF - Rabu, 21 September 2022 | 08:45 WIB
Timnas U-20 Malaysia
Twitter @FAM_Malaysia
Timnas U-20 Malaysia

Hanya pihak Federasi Sepak Bola Malaysia (FAM) yang hadir menjembut Ahmad Aysar Hadi dkk.

Situasi ini berbanding 180 derajat hanya dalam waktu kurang dari bulan.

Terakhir kali, timnas Malaysia mendapatkan sambutan meriah menyusul keberhasilan mereka menjuarai Piala AFF U-19 2022 di Indonesia.

Bahkan, mereka sudah dianggap seperti pahlawan nasional.

Baca Juga: Luis Milla Komentari Dua Pemain Persib di Bawah Asuhan Shin Tae-yong

Sejumlah pemain timnas U-19 Malaysia nampak sumringah seusai menjadi juara Piala AFF U-19 2022 di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, 15 Juli 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Sejumlah pemain timnas U-19 Malaysia nampak sumringah seusai menjadi juara Piala AFF U-19 2022 di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, 15 Juli 2022.

Malaysia keluar sebagai juara Piala AFF U-19 2022 setelah menaklukkan Laos 2-0 di partai final.

Jika dulu mereka dielu-elukan dan disayang-sayang, kini nasib timnas U-20 Malaysia terasa mengenaskan karena diacuhkan suporternya.

Sementara itu, Hassan Sazali mengatakan dirinya tetap bangga dengan kerja keras anak asuhnya.

Dia meyakini para pemainnya bisa menjadi andalan timnas kelompok umur di atasnya atau bahkan timnas senior Malaysia.

"Saya percaya jika kelompok pemain ini diberi peluang tampil di turnamen antarnegara serta diberi kesempatan bermain di liga, kita bisa selevel dengan tim-tim yang menguasai Asia seperti Korea Selatan," ujar Hassan.

"Jadi sisi positif yang saya lihat adalah kami memiliki banyak pemain berbakat yang bisa menjadi pemain selanjutnya di skuad U-23."

"Kita tahu akan ada banyak kejuaraan lain di masa depan, seperti SEA Games 2023, 2025, dan Olimpiade," ujarnya Hassan.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Thethao247.vn
REKOMENDASI HARI INI

Kepada Media Italia, Erick Thohir Puji Sosok Jay Idzes: Dia Kapten Kami, Pemimpin Sejati

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X