Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Final, Shin Tae-yong Ajukan Nama Pemain Naturalisasi Timnas U-20 Indonesia, PSSI Berangkat ke Belanda Pekan Ini

By Wila Wildayanti - Senin, 26 September 2022 | 06:00 WIB
(Dari kiri ke kanan) Mochamad Iriawan selaku Ketua Umum PSSI, Indra Sjafri sebagai Direktur Teknik PSSI, dan Shin Tae-yong yang merupakan pelatih timnas U-19 Indonesia sedang berfoto bersama di Lapangan A, Senayan, Jakarta, 30 Agustus 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
(Dari kiri ke kanan) Mochamad Iriawan selaku Ketua Umum PSSI, Indra Sjafri sebagai Direktur Teknik PSSI, dan Shin Tae-yong yang merupakan pelatih timnas U-19 Indonesia sedang berfoto bersama di Lapangan A, Senayan, Jakarta, 30 Agustus 2022.

“Setelah mendampingi timnas Indonesia melawan Curacao kemarin, hari ini saya memimpin rapat terkait persiapan FIFA World Cup U-20 dan Piala AFF pada Desember mendatang,” ujar Mochamad Iriawan sebagaimana dikutip dari Instagram resminya Minggu (25/9/2022).

“Salah satu yang menjadi agenda pembahasan kami adalah naturalisasi pemain U-20,” ucapnya.

Menurutnya mantan pelatih timans Korea Selatan di Piala Dunia 2018 itu telah membuat daftar final nama-nama yang diajukan untuk dinaturalisasi.

Pria yang akrab disapa Iwan Bule itu mengatakan memang sudah ada nama-namanya.

Baca Juga: Dihadapan Media Spanyol, Jordi Amat Ungkapkan Alasannya Bergabung dengan JDT 

Hanya saja, ia enggan mengungkapkan siapa saja nama-nama calon naturalisasi tersebut.

Ia hanya memastikan bahwa pihaknya dalam waktu dekat akan mengirimkan tim untuk berangkat menuju Belanda.

Tentu saja itu dilakukan untuk diproses naturalisasi pemain-pemain tersebut.

Keberangkatan tim PSSI ini tentu saja untuk menyakinkan sejumlah pemain yang memang namanya telah diajukan oleh Shin Tae-yong.

“Coach Shin telah memfinalkan nama-nama calon pemain nauralisasi berdasarkan perkembangan terakhir. Saya pun mendukung penuh dan telah menyetujui,” kata Iwan Bule.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Instagram/@mochamadiriawan84
REKOMENDASI HARI INI

Habis Angkat Timnas Indonesia dari Juru Kunci, Jay Idzes Jadi Wajah Perjuangan Venezia Keluar dari Dasar Klasemen Liga Italia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Osasuna
14
22
6
Girona
14
21
7
Mallorca
14
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X