Lebih lanjut, Alex Tirta meminta para penggemar bulu tangkis untuk tidak memperkeruh suasa dengan ramainya kabar yang belum dapat dipastikan kebenarannya.
"Kami menghimbau masyarakat Indonesia untuk tidak menghiraukan gosip-gosip yang belum ada kebenarannya," ucap Alex Tirta menjelaskan.
"Mari tetap mendukung tim bulutangkis Indonesia untuk terus berprestasi dan membawa harum kebanggaan bagi negeri," imbuhnya.
Baca Juga: Jawaban PBSI soal Isu Retaknya Hubungan Kevin Sanjaya dengan Herry IP
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Agung Kurniawan |
Sumber | : | Kompas.com, BolaSport.com, PBSI.id |