Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cedera Ronald Araujo Bikin Barcelona Ketiban Rezeki Nomplok, Dapat Pemasukan 300 Juta Rupiah per Hari

By Raka Kisdiyatma Galih - Selasa, 27 September 2022 | 19:00 WIB
Bek Barcelona, Ronald Araujo.
TWITTER.COM/BARCAUNIVERSAL
Bek Barcelona, Ronald Araujo.

Pada Sabtu (24/9/2022), El Barca mengonfirmasi bahwa Ronald Araujo mengalami avulsi atau robekan pada ototnya di tendon aduktor bagian pangkal paha sebelah kanan.

Setelah melakukan diskusi dengan pihak Barcelona, Araujo pun memutuskan untuk melakukan operasi.

Keputusan itu memang paling pas untuk mengatasi cedera tersebut.

Namun, operasi itu akan membuat bek berpostur 188 cm tersebut absen cukup lama.

Araujo diperkirakan bakal menepi selama 6 hingga 7 pekan untuk melakukan pemulihan pasca operasi.

Baca Juga: PIALA DUNIA - David Beckham Jadi Duta Piala Dunia 2022, Eric Cantona: Itu Kesalahan Besar

Kondisi tersebut membuat Araujo bakal melewatkan sejumlah laga penting bersama Barcelona, termasuk duel El Clasico melawan Real Madrid di Liga Spanyol pada 16 Oktober mendatang.

Tak hanya itu, dia juga berpotensi untuk absen di Piala Dunia 2022 pada 20 November.

Menurut laporan dari Mundo Deportivo yang dikutip BolaSport.com, FIFA wajib memberikan kompensasi kepada klub jika ada pemain yang mengalami cedera lebih dari 28 hari karena bermain bersama tim nasional dalam FIFA Matchday.

Biaya kompensasi tersebut sebesar 20.548 euro (sekitar Rp300 juta euro) per hari.

Jika melihat lamanya cedera Araujo, Barcelona dapat dipastikan akan menerima kompensasi tersebut.

Baca Juga: Harry Maguire dan Nick Pope Bikin Blunder, Gareth Southgate Beri Pembelaan

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Septian Tambunan
Sumber : Mundodeportivo.com
REKOMENDASI HARI INI

Tak Ada Maarten Paes, Media Vietnam Pede Negaranya Bisa Bobol Gawang Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136