Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Piala Asia Futsal 2022 - Menang 7-2 Atas Lebanon, Timnas Futsal Indonesia Perpanjang Nafas Untuk Lolos

By Sasongko Dwi Saputro - Jumat, 30 September 2022 | 22:30 WIB
Selebrasi para pemain timnas futsal Indonesia saat menang telak atas Lebanon pada laga kedua Piala Asia Futsal 2022 di Saad Al Abdullah Hall, Kuwait City, Jumat (30/9/2022).
AFC
Selebrasi para pemain timnas futsal Indonesia saat menang telak atas Lebanon pada laga kedua Piala Asia Futsal 2022 di Saad Al Abdullah Hall, Kuwait City, Jumat (30/9/2022).

Pada tiga puluh detik terakhir, Syauqi Saud menambah keunggulan timnas futsal Indonesia jadi 7-2 memanfaatkan kesalahan Lebanon dalam membangun serangan.

Hasil tersebut membuat timnas futsal Indonesia memperpanjang nafas di gelaran Piala Asia Futsal 2022.

Kemenangan atas China Taipei pada laga pamungkas cukup untuk membawa timnas futsal Indonesia lolos ke babak perempat final untuk kali pertama.

Selebrasi para pemain timnas futsal Indonesia saat menang telak atas Lebanon pada laga kedua Piala Asia Futsal 2022 di Saad Al Abdullah Hall, Kuwait City, Jumat (30/9/2022).
AFC
Selebrasi para pemain timnas futsal Indonesia saat menang telak atas Lebanon pada laga kedua Piala Asia Futsal 2022 di Saad Al Abdullah Hall, Kuwait City, Jumat (30/9/2022).

FTIndonesia 7-2 Lebanon (Rio Pangestu 3', Muhammad Fajriryan 7', Firman Adriansyah 18', M. Iqbal Rahmatullah 21', Dewa Rizki 26', Reza Gunawan 27', Syauqi Saud 30' - Hassan Zeitoun 25', Steve Koukezian 27')

Daftar Susunan Pemain

Timnas Indonesia: 2-Muhammad Nizar (PG), 3-Muhammad Rizki Xavier, 4-Mochamad Iqbal Rahmattullah (Kapten), 11-Firman Adriansyah, 12-Samuel Eko

Cadangan: 1-M. Nazil Purnama (PG), 5-Dewa Rizki Amanda, 6-Wendy Brian, 7-Syauqi Saud, 8-Ardiansyah Nur, 9-Rio Pangestu Putra, 10-Muhammad Fajriyan, 13-Reza Gunawan, 14-Ryan Dwi Reynaldi

Pelatih: Mohammad Hashemzadeh

Lebanon: 2-Hussein Hamadani (PG), 3-Ali Daher, 5-Steve Koukezian, 6-Issa Mehrez, 8-Kassem Kawsan (Kapten)

Cadangan: 2-Karim Joueidi (PG), 4-Hussein Hamieh, 7-Hassan Zeitoun, 9-Mustafa Rhyem, 10-Hassan Alame, 12-Mouhammad Hammoud, 13-Ali Hachem, 14-Fadi Greij

Pelatih: Joao Nuno de Almeida

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

1 Striker Masa Depan dari Liga 1 Jadi Pemain Termuda yang Dipanggil ke Timnas Indonesia untuk ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136