Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Soal Persaingan Ganda Putra Indonesia di Pelatnas, Leo: Kalau di Luar, Tetap Teman

By Delia Mustikasari - Rabu, 5 Oktober 2022 | 18:49 WIB
Atlet bulu tangkis ganda putra Indonesia, Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin (Leo/Daniel), saat ditemui awak media di Pelatnas PBSI, Cipayung, Jakarta Timur, 5 Oktober 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Atlet bulu tangkis ganda putra Indonesia, Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin (Leo/Daniel), saat ditemui awak media di Pelatnas PBSI, Cipayung, Jakarta Timur, 5 Oktober 2022.

Namun, saat comeback pada Singapore Open 2022, Leo/Daniel bisa menjadi juara setelah mengalahkan senior mereka, Fajar/Rian.

"Kadang kalau misalnya diforsir latihan kayak beban berat begitu, masih berasa. Cuma, sehari-dua hari itu sudah mereda," aku Leo.

Saat ini, Leo/Daniel tengah mempersiapkan diri mengikuti Denmark Open 2022 yang akan berlangsung pada 18-23 Oktober dan French Open 2022 (25-30 Oktober).

Pada babak pertama Denmark Open 2022, mereka akan melawan Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen (Denmark).  Meski begitu, Leo/Daniel tidak gentar karena mereka sudah sering mengalahkan pasangan unggulan.

Leo/Daniel terakhir kali menyingkirkan Takuro Hoki/Yugo Kobayashi (Jepang) yang merupakan ganda putra nomor satu dunia saat ini pada babak pertama Japan Open 2022.

"Seperti yang tadi dibilang kemampuan semuanya (pasangan ganda dunia) merata, tergantung kondisi dimana pertandingan itu, shuttlecock, dan kondisi pertandingan bagaimana. Tergantung kesiapan dari masing-masing pasangan," tutur Daniel.

Pencapaian yang didapat tahun ini bersama Leo juga membuat Daniel tidak merasa terbebani.

"Beban sih tidak ada, malah termotivasi. Teman-teman bisa kenapa kami tidak. Jadi, kami berjuang," ujar Daniel.

Baca Juga: Ducati Semakin Rumit Ketika 3 Pembalap Berpeluang Raih Gelar

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persib
17
39
2
Persebaya
17
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Bali United
17
28
5
Arema
17
28
6
Persik
17
27
7
Persita
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X