Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Denmark Open 2022 - 'Fokus Utama Anthony, Jonatan, dkk Bukan Viktor Axelsen Saja'

By Delia Mustikasari - Sabtu, 8 Oktober 2022 | 06:00 WIB
(ki-ka) Jonatan Christie, Irwansyah (Asisten Pelatih Tunggal Putra), Anthony Sinisuka Ginting, Shesar Hiren Rhustavito, saat menjalani sesi latihan di Wuhan Sports Center Gymnasium, Wuhan, China, Senin (22/4/2019).
BADMINTON INDONESIA
(ki-ka) Jonatan Christie, Irwansyah (Asisten Pelatih Tunggal Putra), Anthony Sinisuka Ginting, Shesar Hiren Rhustavito, saat menjalani sesi latihan di Wuhan Sports Center Gymnasium, Wuhan, China, Senin (22/4/2019).

Meski begitu, Irwansyah juga berharap Anthony dan kawan-kawan tidak hanya fokus mempersiapkan diri menghadapi Axelsen.

"Kita juga jangan sampai lengah, fokusnya ke Viktor yang lainnya tidak. Kalau nanti tidak fokus nanti sebelum bertemu Viktor dibantai pemain lain lagi. Jadi, kami memang mempersiapkan semuanya ini," aku Irwansyah.

Baca Juga: Pusingnya Pelatih Ganda Putri Usai Febby Mundur dari Pelatnas dan Alasan Fadia Dipasangkan dengan Apriyani

"Saat saya pulang ke rumah, malam saya analisis video pertandingan pemain-pemain yang lain,  Aapa keunggulan mereka. Jadi, pasti kita fokus ke Viktor. Tetapi, yang lain juga berjalan. Ginting pada babak pertama (Denmark Open) bertemu Lakshya Sen (India). Itu tidak gampang juga."

"Saya juga ada arahan bagaimana lawan Lakshya Sen, ketemu lagi yang lain. Sama juga seperti Chico, Jonatan, Shesar."

"Pemain 10 besar sudah pernah dikalahkan Jonatan dan Ginting makanya yang saya bilang, mereka percaya saja bahwa mereka pemain yang bagus dan fisik. Mereka lebih kuat dari musuh-musuh mereka dan itu bisa," kata Irwansyah.

"Saya yakin karena setiap hari bersama. Mereka benar-benar maksimal. Awalnya tidak mudah menempa fisik mereka. Kini, mereka sudah terbiasa. Memang biasanya latihan kami juga ada arahan seminggu sebelum kejuaraan latihannya bagaimana. Kapan turunnya, kapan naiknya."

Irwansyah juga memastikan persiapan tur Eropa selama tiga pekan setelah Japan Open cukup bagi anak asuhnya,

"Minggu depan intensitas latihan sudah sedikit turun. Tetapi, tetap kualitasnya bagus. Kami sudah banyak membahas mengenai strategi dan cara bermain," ucap Irwansyah.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Performa AC Milan Tak Enak Ditonton, Pensiunan Umur 70 Tahun pun Bisa Main Lebih Baik

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136