Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil dan Klasemen Liga Italia - Napoli Tak Terkalahkan dan Jadi Capolista, AS Roma Menang Susah Payah atas 10 Pemain Lecce

By Khasan Rochmad - Senin, 10 Oktober 2022 | 04:30 WIB
Selebrasi bek AS Roma, Chris Smalling, usai mencetak gol ke gawang Lecce di Liga Italia 2022-2023, Senin (10/10/2022).
TWITTER.COM/MILLUSTALENTS
Selebrasi bek AS Roma, Chris Smalling, usai mencetak gol ke gawang Lecce di Liga Italia 2022-2023, Senin (10/10/2022).

Lorenzo Pellegrini mengirim umpan lambung dari sisi kiri Lecce dan berhasil dituntaskan oleh Smalling dengan sundulannya.

Bola tandukan tersebut mengarah ke sudut kiri gawang Lecce yang dijaga oleh Wladimiro Falcone.

Memasuki menit ke-22, Roma mendapatkan keuntungan usai kapten Lecce, Morten Houlmand, diusir dari lapangan usai menerima kartu merah karena membuat pelanggaran.

Unggul jumlah pemain, Roma justru kesulitan menambah gol dan malah kebobolan di menit ke-39 melalui Gabriel Strefezza.

Strefezza yang menerima bola liar di dalam kotak penalti berhasil melepaskan tembakan kencang dengan kaki kanannya.

Bola tersebut mengarah ke sudut kanan gawang Roma yang tak mampu digagalkan oleh Rui Patricio.

Skor 1-1 menghiasi laga kedua tim di babak pertama.

Baca Juga: Pembelaan Pelatih PSG untuk Sergio Ramos: Dia Bukan Mau Menghina Wasit

Babak kedua berjalan belum genap semenit, Roma mendapatkan hadiah penalti usai Kristoffer Askildsen melanggar Tammy Abraham.

Paulo Dybala yang maju sebagai penendang dengan mudah memperdaya Falcone untuk membawa Roma unggul 2-1.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Legaseriea.it

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X