Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jelang MotoGP Australia 2022, Marc Marquez Makin Dekat dengan Mode Tuhan?

By Agung Kurniawan - Rabu, 12 Oktober 2022 | 05:45 WIB
Aksi pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, dalam tes resmi MotoGP di Sirkuit Misano, Italia, 6 September 2022.
HONDA RACING CORPORATION
Aksi pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, dalam tes resmi MotoGP di Sirkuit Misano, Italia, 6 September 2022.

Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, pada balapan MotoGP Thailand 2022
MOTOGP.COM
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, pada balapan MotoGP Thailand 2022

"Phillip Island adalah sebuah sirkuit yang mengagumkan yang berbeda dari kebanyakan trek di kalender MotoGP," ucap Marc Marquez.

"Saya memiliki banyak balapan yang sulit dilupakan di sana dan selalu menjalani pertarungan sengit di lap awal," imbuhnya.

Lebih lanjut, peraih delapan gelar juara dunia itu merasa tantangan pada balapan di lintasan sepanjang 4,4 kilometer kali ini adalah kondisi cuaca.

"Anda harus sangat berhati-hati dengan cuaca yang sepertinya pada tahun ini akan sangat dingin dan banyak angin," kata Marc Marquez.

"Hal itu menjadi sesuatu yang harus diperhatikan," imbuhnya, seperti dilansir BolaSport.com dari laman resmi Repsol Honda.

Untuk persiapan menghadapi MotoGP Australia 2022 dan MotoGP Malaysia 2022 yang diadakan pada pekan berikutnya, Marc Marquez mengaku siap.

Pembalap berusia 29 tahun itu mengaku kondisi fisiknya hari demi hari semakin baik di mana dia semakin nyaman dengan lengan kanannya.

Marc Marquez juga memanfaatkan masa jeda yang ada untuk menjaga kondisi tubuh agar tetap prima menghadapi dua balapan beruntun.

Baca Juga: Mimpi Bezzecchi Usai Bawa Panji VR46 Terbang Tinggi, Tuju Tim Pabrikan Ducati


REKOMENDASI HARI INI

PSSI Pastikan Mees Hilgers Tidak Alami Cedera Parah, Bisa Bela Timnas Indonesia Saat Hadapi Jepang dan Arab Saudi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X