Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Indonesia International Challenge 2022 - Tren Positif Ganda Campuran Eksperimen Berlanjut

By Wahid Fahrur Annas - Kamis, 13 Oktober 2022 | 19:46 WIB
Pasangan ganda campuran Indonesia,  Adnan Maulana/Nita Violina Marwah, saat berlaga pada babak ajang Indonesia International Challenge 2022 di Platinum Arena, Malang, Jawa Timur, Kamis (13/10/2022)
PBSI
Pasangan ganda campuran Indonesia, Adnan Maulana/Nita Violina Marwah, saat berlaga pada babak ajang Indonesia International Challenge 2022 di Platinum Arena, Malang, Jawa Timur, Kamis (13/10/2022)

BOLASPORT.COM - Kemenangan diraih dua pasangan ganda campuran Indonesia, Adnan Maulana/Nita Violina Marwah dan Ghana Muhammad Al Ilham/Indah Cahya Sari Jamil, pada Indonesia International Challenge 2022.

Adnan Maulana/Nita Violina Marwah berhasil melaju ke perempat final setelah mengalahkan wakil Taiwan, Lin Yu Chieh/Wang Xin Yu.

Bertanding di Platinum Arena, Malang, Jawa Timur, Kamis (13/10/2022), Adnan Maulana/Nita Violina Marwah menang rubber game dengan skor 21-12, 17-21, 21-15.

Dalam rilis dari Tim Humas dan Media PBSI, Nita merasa permainannya sudah lebih baik dari sebelumnya.

Adnan dan Nita baru bermain bersama pada turnamen ini. Mereka juga direncanakan tampil pada Indonesia Masters Super 100 pekan depan.

Nita sebelumnya bermain di ganda putri bersama Putri Syaikah sedangkan Adnan berduet dengan Mychelle Crhystine Bandaso. Putri dan Mychelle sama-sama cedera.

"Syukur alhamdulillah, dari ritme, cara main, dan komunikasi kami di lapangan sudah lumayan. Meskipun ini laga debut, kami sudah enak mainnya," tutur Nita.

Hal serupa dikatakan Adnan yang merasa kekompakannya dengan Nita perlahan sudah berjalan baik kendati.

Adnan mengatakan pengalaman Nita yang pernah bermain di ganda campuran cukup membantunya.

Baca Juga: Jadi Andalan Baru Ganda Putra, Kunci Fajar/Rian Tampil Lebih Solid


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : PBSI
REKOMENDASI HARI INI

Tanda-tanda Sejarah, Trofi Juara Liga Inggris Sudah Bisa Dikasih ke Liverpool Sekarang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Osasuna
14
22
6
Girona
14
21
7
Mallorca
14
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X