Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Skandal Mirip Barcagate Muncul di PSG, Mbappe Jadi Korban Terbaru

By Sri Mulyati - Kamis, 13 Oktober 2022 | 21:15 WIB
Penyerang Paris Saint-Germain, Kylian Mbappe.
TWITTER.COM/FABRIZIOROMANO
Penyerang Paris Saint-Germain, Kylian Mbappe.

Agensi dari luar klub ditugaskan untuk mengerahkan kampanye negatif kepada staf dan pemain.

Skandal ini disebut mirip dengan Barcagate yang sempat terbongkar di Barcelona pada 2021.

Mantan Presiden Barcelona, Josep Maria Bartomeu, dianggap menyewa sejumlah agensi untuk keperluan monitor media sosial.

Agensi tersebut lalu ditugasi untuk menaikkan citra baik tentang Bartomeu.

Sebaliknya, Bartomeu juga menugaskan akun-akun palsu tersebut untuk menyebarkan berita buruk terkait sejumlah pemain Barcelona.

Pola-pola yang terjadi pada PSG dan Mbappe saat ini memang mirip dengan Barcagate.

Namun, investigasi tentang skandal PSG baru memasuki tahap awal.

Baca Juga: CEO Piala Dunia 2022 Minta Turnamen Tak Dibuat sebagai Platform Pernyataan Politik

Perkembangan kecurigaan media Prancis bisa melahirkan hasil yang lebih mengejutkan lagi.

Sebelum musim 2022-2023 dimulai, Mbappe tidak berhenti menjadi obyek pemberitaan buruk sejumlah media.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : mediapart.fr
REKOMENDASI HARI INI

Pratama Arhan Telat, Rafael Struick di Fase Gugur, Beda Jadwal 7 Pemain Abroad Gabung Timnas Indonesia untuk ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X