Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Penyebab Cahya Supriadi Tak Bisa Berangkat Bareng Timnas U-20 Indonesia ke Eropa

By Wila Wildayanti - Sabtu, 15 Oktober 2022 | 19:30 WIB
Kiper timnas U-20 Indonesia, Cahya Supriadi, saat bertanding di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Kiper timnas U-20 Indonesia, Cahya Supriadi, saat bertanding di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat.

Bahkan saat itu, Cahya Supriadi langsung ditangani pemeriksaan oleh tim dokter spesialis.

Meski akhirnya dinyatakan tak ada masalah apapun.

Namun, kenyataannya saat ini ia masih dibalut cedera, walaupun sebelumnya ia sudah ikut menjalani latihan bersama timnas U-20 Indonesia di Jakarta.

“Ini berkaitan dengan cederanya. Iya (Akibat benturan di Kualifikasi Piala Asia U-20 2023),” ucapnya.

Hal ini juga dikonfirmasi oleh Direktur Teknik PSSI, Indra Sjafri bahwa Cahya akan menyusul ke turki nantinya.

Baca Juga: Cahya Supriadi Tak Dilepas Persija ke TC Timnas U-20 Indonesia di Eropa, Shin Tae-yong Panggil Kiper Borneo FC

Sebab saat ini pemain berusia 19 tahun itu masih menunggu surat pengantar dari tim dokter.

Indra Sjafri mengatakan perlu menunggu izin dari tim dokter tepatnya kapan dia bisa berangkat.

“Jadi masih menunggu izin dokter dulu,” kata Indra Sjafri terpisah kepada BolaSport.com.

Mantan pelatih timnas U-23 Indonesia itu mengatakan bahwa Cahya saat ini masih membutuhkan istirahat.

Namun, ia dipastikan tetap akan menyusul TC timnas U-23 Indonesia di Eropa.

“Saat ini Cahya masih perlu istirahat dulu. Tapi segera gabung,” tuturnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Man United Tentukan Target Transfer, Bukan Pemain Orbitan Ruben Amorim

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X