Baca Juga: Hasil Denmark Open 2022 - Fikri/Bagas Atasi Juara Taipei Open dalam 2 Gim
Sen makin nyaman dengan permainannya. Keunggulan besar diraih pemain peringkat delapan dunia itu pada 17-8.
Sen mampu membukukan match point dengan margin 11 angka pada 20-9.
Perlawanan Anthony belum berakhir ketika berhasil menambah tiga angka.
Sayangnya, perjuangan Anthony harus berakhir saat pukulan placing Sen berhasil mengunci kemenangan dengan skor 21-12.
Ini menjadi kekalahan ketiga Anthony atas Sen.
Juara Singapore Open 2022 itu sudah takluk dua kali sebelumnya dari Sen pada German Open (7-21, 9-21) dan final Thomas Cup (21-8, 17-21, 16-21).
Baca Juga: Hasil Denmark Open 2022 - Fikri/Bagas Atasi Juara Taipei Open dalam 2 Gim
Editor | : | Ardhianto Wahyu Indraputra |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar