Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

2 Poin Lagi, Murid Valentino Rossi Bangkitkan Italian Pride pada MotoGP yang Sudah Setengah Abad Mati Suri

By Agung Kurniawan - Senin, 31 Oktober 2022 | 16:45 WIB
Aksi pembalap Ducati Francesco Bagnaia pada kualifikasi MotoGP Aragon 2022, Sabtu (17/9/2022)
MOTOGP.COM
Aksi pembalap Ducati Francesco Bagnaia pada kualifikasi MotoGP Aragon 2022, Sabtu (17/9/2022)

Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia, sedang merayakan raihan podiumnya pada MotoGP Australia 2022 di Sirkuit Phillip Island, Minggu (16/10/2022)
MOTOGP.COM
Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia, sedang merayakan raihan podiumnya pada MotoGP Australia 2022 di Sirkuit Phillip Island, Minggu (16/10/2022)

"Bagnaia hanya membutuhkan dua poin saja, Quartararo harus bisa menang saya pikir itu takkan mudah," kata Agostini, dilansir dari laman resmi MotoGP.

"Saya pikir Bagnaia akan memenangkan gelar juara dunia yang tentunya sangat penting bagi kami," tuturnya menambahkan.

Selain itu, dia juga bisa menjadi 'Italian Pride' pembalap Italia yang berhasil menjadi juara dunia dengan motor pabrikan asal Italia.

Pembalap Italia terakhir yang bisa melakukannya adalah Giacomo Agostini yang merajai kelas tertinggi saat itu yakni 500CC pada musim 1972.

Ya, 50 tahun yang lalu alias setengah abad yang lalu Giacomo Agostini melakukannya bersama tim MV Agusta.

"Momen ini terjadi 50 tahun setelah gelar terakhir saya di atas motor asal Italia," ucap pria yang kini berusia 80 tahun tersebut.

"Saya harap Bagnaia akan memenangkannya, saat dia membalap dengan motor asal Italia," tuturnya menegaskan.

Di mata pria pemilik gelar terbanyak sepanjang sejarah MotoGP itu yakni dengan 15 trofi, gelar Bagnaia nantinya bukanlah sekadar gelar semata.

Prestasi itu akan membuktikan kemajuan teknologi yang dimiliki Negera Piza tersebut khususnya dalam pengembangan dunia otomotif.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : MotoGP.com
REKOMENDASI HARI INI

Cristiano Ronaldo Cetak Gol ke-913, Al Nassr Hajar Wakil Qatar di Liga Champions Asia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136