Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Alasan Mulia Persija Pertemukan Pemain Bintang ke The Jakmania

By Alif Mardiansyah - Senin, 31 Oktober 2022 | 21:15 WIB
Direktur Juara (Apparel Persija), Mochtar Sarman, saat ditemui BolaSport.com di Persija Official Store, Jakarta, 30 Oktober 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Direktur Juara (Apparel Persija), Mochtar Sarman, saat ditemui BolaSport.com di Persija Official Store, Jakarta, 30 Oktober 2022.

BOLASPORT.COM - Terselip alasan baik Persija Jakarta mempertemukan sejumlah pemain bintangnya dengan para The Jakmania.

Perjumpaan tersebut terjadi saat acara spesial untuk The Jakmania yakni Meet and Greet dengan Hanno Behrens dan Abdulla Yusuf di Official Persija Store, Kuningan, Jakarta, 29 Oktober 2022.

Seperti diketahui, Hanno serta Abdulla termasuk dalam barisan pemain bintang yang dimiliki Persija Jakarta dan cukup diidolakan para The Jakmania.

Bagaimana tidak? kedua pemain Persija Jakarta tersebut telah membuat decak kagum The Jakmania dengan torehan yang dihasilkannya.

Hanno Behrens dan Abdulla Yusuf masing-masing sudah mengukir tiga gol pada Liga 1 2022 lewat delapan kali penampilannya.

Sumbangan gol-golnya turut membantu Persija Jakarta yang sedang menduduki posisi atas klasemen sementara Liga 1 2022. 

Persija sedang menduduki urutan keenam klasemen sementara Liga 1 2022 jelang pekan ke-11.

Baca Juga: Kabar Baik untuk Timnas Indonesia, Tiga Bintang Thailand Terancam Absen di Piala AFF 2022

Dua pemain Persija Jakarta, Hanno Behrens dan Abdulla Yusuf, tampak sedang berfoto bersama dengan The Jakmania saat Meet and Greet di Persija Official Store, Jakarta, 30 Oktober 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Dua pemain Persija Jakarta, Hanno Behrens dan Abdulla Yusuf, tampak sedang berfoto bersama dengan The Jakmania saat Meet and Greet di Persija Official Store, Jakarta, 30 Oktober 2022.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
27
60
2
Real Madrid
28
60
3
Atlético Madrid
28
56
4
Athletic Club
28
52
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
28
44
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Rayo Vallecano
28
37
10
Sevilla
28
36
Klub
D
P
1
Inter
29
64
2
Napoli
29
61
3
Atalanta
29
58
4
Bologna
29
53
5
Juventus
29
52
6
Lazio
29
51
7
Roma
29
49
8
Fiorentina
29
48
9
Milan
29
47
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X