Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persikab Bandung Tunggak Gaji Pemain, Mulai Berpengaruh ke Kondisi Tim

By Abdul Rohman - Selasa, 1 November 2022 | 13:45 WIB
Duel antara Persikab Kabupaten Bandung vs PSIM Yogyakarta menjadi laga pembuka Liga 2 2022/2023 di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Minggu (28/8/2022)
PERSIKAB KABUPATEN BANDUNG
Duel antara Persikab Kabupaten Bandung vs PSIM Yogyakarta menjadi laga pembuka Liga 2 2022/2023 di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Minggu (28/8/2022)

Baca Juga: Liverpool Vs Napoli - Juergen Klopp Senang Sambut Rekor Hebat, tetapi Kecewa dengan 2 Laga

"Selama ini pemain sudah bagus, fisik bagus, cuman sepak bola kan bukan soal teknis dan fisik, ada juga sisi psikologi itu yang harus dijaga.

"Terlebih para pemain ini profesional bukan amatir. Mereka itu hidupnya untuk sepak bola, ketika apa yang diperjuangkan itu ga didapat sesuai perjuangan mereka, ya akan berdampak ke performanya (di lapangan)," ungkapnya.

Dikatakannya juga para pemain sudah dalam kondisi yang kesulitan finansial. Bahkan ada yang sampai menjual motor, meminjam ke sana ke mari untuk biaya berobat anak dan pemain.

Selama ini pertemuan pun telah dilaksanakan beberapa kali antara manajemen, pemain, pelatih dan staff, akan tetapi tidak membuahkan hasil.

Baca Juga: Kata Pemain Timnas Moldova Soal Duel dengan Timnas U-20 Indonesia

Dari informasi yang didapat, persoalan mandeknya gaji pemain kemungkinan disebabkan karena adanya kesulitan keuangan yang dialami oleh CEO Persikab Bandung, Eddy Moelyo.

"Dari CEO mungkin ada masalah keuangan atau bagaimana, soalnya waktu di Liga 3 itu aman-aman saja, makanya kita mau bertahan," ujarnya.

"Kita sudah fasilitasi juga bersama manajer dan offisial sama pemain semua terkait soal gaji ini ke CEO, tapi ya itu janjinya meleset terus yang tadinya dari tanggal tiga Agustus sampai saat ini belum ada kabarnya," sambungnya.

Sementara itu, manajer Persikab Bandung, Nandang Sunandar membenarkan adanya penunggakan gaji.



Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
33
79
2
Arsenal
34
67
3
Manchester City
34
61
4
Nottingham Forest
33
60
5
Newcastle United
33
59
6
Chelsea
33
57
7
Aston Villa
34
57
8
AFC Bournemouth
33
49
9
Fulham
33
48
10
Brighton & Hove Albion
33
48
Klub
D
P
1
Persib Bandung
29
61
2
Dewa United FC
29
53
3
Persebaya Surabaya
29
52
4
Persija Jakarta
29
47
5
Malut United
29
47
6
PSM Makassar
29
44
7
Borneo Samarinda
29
43
8
Arema
29
42
9
Persita
29
42
10
PSBS Biak Numfor
29
41
Klub
D
P
1
Barcelona
33
76
2
Real Madrid
33
72
3
Atletico Madrid
33
66
4
Athletic Bilbao
33
60
5
Real Betis
33
54
6
Villarreal
32
52
7
Celta Vigo
33
46
8
Osasuna
33
44
9
Mallorca
33
44
10
Real Sociedad
33
42
Klub
D
P
1
Inter
33
71
2
SSC Napoli
33
71
3
Atalanta
33
64
4
Bologna
33
60
5
Juventus
33
59
6
Lazio
33
59
7
Roma
33
57
8
Fiorentina
33
56
9
AC Milan
33
51
10
Torino
33
43
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X