Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kesaksian Sabahat Valentino Rossi, Francesco Bagnaia Sudah Lunasi Janji

By Wahid Fahrur Annas - Selasa, 1 November 2022 | 16:00 WIB
Legenda MotoGP., Valentino Rossi, bersama pembalap akademinya, Francesco Bagnaia, saat perayaan ulang tahun MotoGP ke-70 di Sirkuit Catalunya, Spanyol, 13 Juni 2019.
MOTOGP.COM
Legenda MotoGP., Valentino Rossi, bersama pembalap akademinya, Francesco Bagnaia, saat perayaan ulang tahun MotoGP ke-70 di Sirkuit Catalunya, Spanyol, 13 Juni 2019.

BOLASPORT.COM - Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia, selangkah lagi akan merengkuh gelar juara dunia MotoGP 2022.

Francesco Bagnaia akan mencetak sejarah dengan menjadi pembalap pertama dari jebolan akademi VR46 yang meraih gelar juara dunia kelas utama MotoGP.

Selain itu, Bagnaia juga memiliki kans besar menjadi pembalap Italia pertama yang merajai kelas tertinggi sejak terakhir kali Valentino Rossi pada musim 2009 silam.

Bagnaia kemungkinan sudah tak terbendung lagi untuk memastikan gelar juara pada MotoGP Valencia.

Di atas kertas, keunggulan 23 poin Bagnaia atas pesaing terdekat Fabio Quartararo (Monster Energy Yamaha) sudah sulit terkejar.

Bagaimana tidak? Gelar juara akan kembali ke pelukan Ducati jika Bagnaia meraih hasil balapan seburuk-buruknya finis di posisi ke-14 terlepas dari hasil yang diraih Quartararo nanti.

Baca Juga: 2 Poin Lagi, Murid Valentino Rossi Bangkitkan Italian Pride pada MotoGP yang Sudah Setengah Abad Mati Suri

Meski begitu, finis di belakang bukan hasil yang diharapkan seorang calon peraih gelar bukan?

Bagnaia tentu bertekad meraih kemenangan pada balapan terakhir di Sirkuit Ricardo Tormo pada akhir pekan ini.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Corsedimoto.com
REKOMENDASI HARI INI

Ketum PSSI Erick Thohir Akui Langsung Dihubungi Thom Haye Usai Sampaikan Mundur Pasca Laga Timnas Indonesia Vs Jepang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136