Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Upaya PSSI Bawa Elkan Baggott dan Pemain Aboard Lain ke Piala AFF 2022

By Wila Wildayanti - Minggu, 6 November 2022 | 16:15 WIB
Bek timnas Indonesia, Elkan Baggott, sedang menguasai bola ketika bertanding di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 27 September 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek timnas Indonesia, Elkan Baggott, sedang menguasai bola ketika bertanding di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 27 September 2022.

“Kita sudah sampaikan ke klub termasuk Elkan (Baggott),” ujar Yunus Nusi kepada awak media termasuk BolaSport.com beberapa waktu lalu.

Meski telah bersurat ke klub Sandy Walsh, KV Mechelen dan Jordi Amat (Johorr Darul Ta’zim FC), hingga Elkan Baggott sekalipun.

Yunus Nusi mengaku belum ada respons dari klub mereka.

Baca Juga: TC di Spanyol dan Lawan Jepang, Timnas U-20 Indonesia Diminta Tetap Fokus 

“Tapi dari mereka belum kirim tanggapan,” kata Yunus Nusi.

“Intinya surat sudah kita kirim semua ke mereka,” tuturnya.

Meski ia menegaskan sudah bersurat kepada mereka, Yunus Nusi tak memperjelas apakah PSSI juga bersurat kepada klub pemain-pemain aboard lainnya seperti Witan Sulaeman hingga Egy Maulana.

Namun, Yunus bisa memastikan bahwa timnas Indonesia membutuhkan mereka untuk menghadapi Piala AFF 2022 nanti.

Sementara itu, sebenarnya tidak mudah membawa Elkan Baggott hingga pemain aboard lainnya tampil di Piala AFF 2022.

Hal ini karena Piala AFF bukan bagian dari agenda FIFA, tetapi PSSI berupaya agar Elkan Baggott dan lainnya bisa menambah kekuatan skuad Garuda.

Sekedar info, timnas Indonesia sendiri dipastikan bergabung dalam Grup A bersama Thailand, Filipina, Kamboja, dan Brunei Darussalam.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Media Vietnam: Timnas Indonesia Kandidat Paling Kuat Juara ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X