Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jelang Piala AFF 2022, Pelatih PSM Makassar Punya Pesan untuk Shin Tae-yong

By Lukman Adhi Kurniawan - Kamis, 10 November 2022 | 21:45 WIB
Pelatih PSM Makassar, Bernardo Tavares saat memimpin latihan tim
Instagaram/@psm_makassar
Pelatih PSM Makassar, Bernardo Tavares saat memimpin latihan tim

Penampilan mereka di Liga 1 2022/2023 masih terbilang apik.

Kemungkinan besar Sananta dan Yakob akan bergabung dalam TC skuad Garuda yang akan digelar pada tanggal 28 November mendatang.

Persiapan ini akan dimaksimalkan untuk Piala AFF 2022.

Baca Juga: Timnas Indonesia Belum Bergerak, Singapura Rilis Skuat Sementara Untuk Piala AFF 2022

Terkait hal ini, Bernardo Tavares, menjelaskan jika dia akan melepas pemainnya jika mereka mendapatkan menit bermain di timnas Indonesia.

Dia tidak ingin anak asuhnya hanya menjadi penghuni bangku cadangan.

Hal ini sangat merugikan bagi tim saat mereka sudah kembali dan berkompetisi di liga yang kompetitif.

"Kalau memang ini pertandingan serius (resmi), saya respek dengan keputusan itu."

"Tapi kalau bukan pertandingan serius, apalagi mereka mendapat menit bermain yang kurang, bahkan tidak dimainkan."

"Saya akan sampaikan ketidaksetujuan," tegas Bernardo Tavares dilansir BolaSport.com dari laman Tribun Timur.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Tribun Timur

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X