Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Elkan Baggott Terlibat Insiden Tak Perlu, Pelatih Gillingham FC Ambil Keputusan Sulit

By Lukman Adhi Kurniawan - Jumat, 11 November 2022 | 19:15 WIB
Pelatih Gillingham FC, Neil Harris, menyampaikan kata-kata ajaib sehingga membawa Elkan Baggott cs memijakkan kaki ke babak 16 besar Carabao Cup alias Piala Liga Inggris.
TWITTER.COM/TheGillsFC
Pelatih Gillingham FC, Neil Harris, menyampaikan kata-kata ajaib sehingga membawa Elkan Baggott cs memijakkan kaki ke babak 16 besar Carabao Cup alias Piala Liga Inggris.

Pada laga sebelumnya, Elkan mengalami cedera di bagian pergelangan kakimya.

Bek timnas Indonesia tersebut mengalami benturan dengan rekan setimnya Ryan Law.

Akibatnya, Elkan terlihat berjalan terpincang-pincang jelang akhir pertandingan.

Baca Juga: Pede Bakal Disukai Shin Tae-yong, Justin Hubner Kirim Psywar untuk Tempat Utama di Timnas U-20 Indonesia

Terkait hal ini, Neil Harris, mengakui jika peran Elkan Baggott dalam beberapa laga terakhir cukup krusial.

Namun, dia harus mengambil keputusan terbaik dan tidak ingin Elkan cedera lebih serius.

Satu nama yang kemungkinan akan tampil pada laga besok adalah Ben Reeves.

Kondisi Ben saat ini belum pulih 100 persen dan bel lain yakni David Tutonda masih menjalani pemulihan pasca cedera panjang.

“Dia akan menjadi pemain yang sangat penting bagi kami untuk bergerak maju musim ini, dia membawa percikan, membawa karakter dan energi, keberanian untuk mengambil bola."

"Saya telah menggunakan dia di belakang striker dan lebih dalam di mana dia unggul."

"Kami membutuhkan Ben Reeves yang fit,” ungkap Neil Harris dilansir BolaSport.com dari laman Kent Online.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Kent Online
REKOMENDASI HARI INI

Punya Catatan 100 Gol, Pelatih Striker Timnas Indonesia Beri Tips Jadi Sosok Mematikan di Depan Gawang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X