Irfan Jauhari yang melakukan tusukan dari sisi kiri pertahanan lawan sukses mencetak gol pada menit ke-12.
Baca Juga: Harapan Pelatih Persebaya Surabaya Usai Susunan Direksi Baru PT LIB Terbentuk
Kali ini giliran Ferdinan Sinaga yang memberikan golnya bagi Persis.
Ferdinan melepaskan tendangan salto setelah menerima umpan dari Samsul Arif.
Babak pertama berakhir dengan skor 2-1 untuk keunggulan Persis Solo.
Baca Juga: Terburu-buru Sampai ke Indonesia, Sandy Walsh Lupa Bawa Peci untuk Sumpah WNI
Awal babak kedua, pergantian pemain dari Persis Solo dengan memasukan Faqih Maulana dan Fernando Rodriguez.
Gavin Kwan dan Ryo Matsumura ditarik keluar.
Baru berjalan tiga menit, Tanjong Pagar sukses menyamakan kedudukan.
Kali ini Syukri Bashir melakukan tendangan yang tepat ke gawang Gianluca Pandeynuwu dan gagal diantisipasi dengan baik pada menit ke-48.
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : |
Komentar