Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mauricio Pochettino Tak Tutup Pintu untuk Jadi Suksesor Gareth Southgate

By Lariza Oky Adisty - Jumat, 18 November 2022 | 05:15 WIB
Eks pelatih Paris Saint-Germain, Mauricio Pochettino, menjadi salah satu kandidat pelatih Chelsea.
TWITTER.COM/UBTALKS
Eks pelatih Paris Saint-Germain, Mauricio Pochettino, menjadi salah satu kandidat pelatih Chelsea.

“Kita semua tidak pernah tahu yang akan terjadi ke depannya. Saya tetap terbuka dengan segala kemungkinan,” ucapnya. 

Mauricio Pochettino pernah enam tahun malang-melintang di Liga Inggris

Ia melatih Southampton dari 2014 hingga 2016, lalu pindah ke Tottenham Hotspur pada 2016 hingga 2019. 

Bersama Spurs, Pochettino melangkah hingga final Liga Champions musim 2018-2019 dan membawa klub London Utara tersebut menjadi runner-up. 

Ia lalu melatih Paris Saint-Germain selama satu tahun dari 2021 hingga 2022. 

Timnas Inggris bukan yang pertama yang dihubungkan dengan sosok pelatih berusia 50 tahun itu. 

Harry Kane dan Gareth Southgate dalam duel semifinal Piala Eropa 2020 antara timnas Inggris vs Denmark (7/7/2021).
PAUL ELLIS/AFP
Harry Kane dan Gareth Southgate dalam duel semifinal Piala Eropa 2020 antara timnas Inggris vs Denmark (7/7/2021).

Baca Juga: PIALA DUNIA - Terus Suarakan Kritik, Para Pemain dan Staf Pelatih Timnas Inggris Temui Pekerja Migran di Qatar

Sebelumnya, Pochettino juga sempat digosipkan merapat ke Chelsea dan Aston Villa. 

Kedekatan Pochettino dengan Inggris karena pengalamannya melatih membuatnya tidak ragu menjagokan tim nasional Inggris bisa bersaing di Piala Dunia 2022. 


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Goal.com/en
REKOMENDASI HARI INI

Jumpa Brest di Liga Champions, Barcelona Haram Ulangi Kesalahan saat Lawan Celta Vigo

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136