Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rekap Perempat Final Australian Open 2022- 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

By Delia Mustikasari - Jumat, 18 November 2022 | 14:27 WIB
Aksi pebulu tangkis tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung, pada babak pertama Australian Open 2022 di Quay Centre, Sydney, Rabu, 16 November 2022
PBSI
Aksi pebulu tangkis tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung, pada babak pertama Australian Open 2022 di Quay Centre, Sydney, Rabu, 16 November 2022

BOLASPORT.COM - Empat wakil Indonesia telah menyelesaikan pertandingan pada babak perempat final Australian Open 2022.

Dari empat wakil Indonesia yang bertanding di Quay Centre, Sydney, Australia, Jumat (18/11/2022), ada dua wakil Merah Putih yang lolos ke semifinal.

Pasangan ganda campuran Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja menjadi wakil Indonesia pertama yang lolos ke semifinal Australian Open 2022.

Dejan/Gloria memastikan tiket semifinal setelah mengalahkan Yuki Kaneko/Misaki Matsutomo (Jepang), melalui rubber game.

Selanjutnya tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung, menyusul langkah Dejan/Gloria.

Baca Juga: Hasil Australian Open 2022 - Paksa Wakil Jepang Rubber Game, Gregoria Petik Kemenangan 

Gregoria melaju ke semifinal setelah juga menyingkirkan wakil Jepang, Saena Nawakami, dalam rubber game.

Melalui hasil ini, Gregoria menambah keunggulan rekor pertemuan atas Nawakami menjadi 3-1.

Selain lolos ke semifinal, Gregoria juga memastikan diri lolos ke turnamen tutup tahun, BWF World Tour Finals 2022, 14-18 Desember mendatang di Guangzhou, China.

Namun, hasil ini tidak diikuti dua wakil Merah Putih lainnya.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : tournamentsoftware.com, PBSI.id
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Semifinal Korea Masters 2024 - Putri KW Waspadai Balas Dendam Saat Ana/Tiwi Ditantang Wakil China, Dejan/Gloria Jumpai Mantan No.1 Dunia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X