Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pochettino Yakin Harry Kane Tak akan Tinggalkan Spurs demi Bayern Muenchen

By Lariza Oky Adisty - Minggu, 20 November 2022 | 05:45 WIB
Striker Tottenham Hotspur, Harry Kane, merayakan gol ke gawang Everton dalam laga Liga Inggris di Stadion Tottenham Hotspur, Sabtu (15/10/2022).
DANIEL LEAL/AFP
Striker Tottenham Hotspur, Harry Kane, merayakan gol ke gawang Everton dalam laga Liga Inggris di Stadion Tottenham Hotspur, Sabtu (15/10/2022).

Pochettino menilai Kane bukan tidak akan berminat pindah klub. 

Hanya saja, Pochettino yakin bahwa Bayern Muenchen bukan klub yang akan jadi tujuan Kane seandainya hengkang dari Spurs. 

“Saya selalu melihat Kane sebagai pemain yang akan pindah ke Real Madrid jika dia ingin pindah dari Inggris,” ujar Pochettino. 

Baca Juga: Prediksi Piala Dunia - Harry Kane Incar Sejarah Top Scorer, Lionel Messi dan Mbappe Bersaing, Ronaldo Gimana?

Bukan pertama kalinya Harry Kane digosipkan hengkang dari Spurs. 

Pada musim panas 2021, ia sempat meminta manajemen Spurs menjualnya. 

Harry Kane akhirnya bertahan di Spurs setelah melalui negosiasi dengan pihak Spurs. 

Penyerang bertinggi 188 cm tersebut memang mengecap sejumlah prestasi di Liga Inggris bersama Spurs, setidaknya di level individu. 

Dia memenangi tiga trofi pencetak gol terbanyak Liga Inggris pada musim 2015-2016, 2016-2017, dan 2020-2021. 

Harry Kane hanya kurang satu trofi lagi untuk menyamai penyerang legendaris Arsenal, Thierry Henry, yang empat kali menjadi pemain terproduktif Liga Inggris


Editor : Septian Tambunan
Sumber : Goal.com/en
REKOMENDASI HARI INI

Asnawi Mangkualam Akui Peran Pemain Diaspora Dongkrak Prestasi Timnas Indonesia, Kini Lebih Mudah Kalahkan Vietnam

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X