Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Luis Milla Bangga Tiga Pemain Persib Bandung Dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia

By Alvin Renaldi - Jumat, 25 November 2022 | 16:30 WIB
Pelatih Persib Bandung, Luis Milla, nampak sedang memantau para pemainnya berlatih di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Jawa Barat, 1 Oktober 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Persib Bandung, Luis Milla, nampak sedang memantau para pemainnya berlatih di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Jawa Barat, 1 Oktober 2022.

Baca Juga: Gelandang Persib Marc Klok Tak Sepakat Liga 1 Dilanjutkan dengan Sistem Bubble

Milla malah bangga pemainnya mendapatkan kepercayaan dari pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong.

"Bagi saya dan klub, ada pemain kami yang masuk ke tim nasional adalah kabar yang membanggakan," kata Luis Milla dikutip BolaSport.com melalui laman resmi klub.

Piala AFF 2022 sendiri akan digelar pada 20 Desember 2022 hingga 16 Januari 2023. 

Para pemain Timnas Indonesia terlebih dulu menjalani pemusatan latihan (TC) di Bali dan Jakarta di mana agenda ini akan dimulai dari 28 November mendatang.

Baca Juga: PIALA DUNIA 2022 - Viral, Lionel Messi Ikut Rayakan Gol Bersejarah Cristiano Ronaldo ke Gawang Timnas Ghana

Pada Piala AFF 2022, timnas Indonesia tergabung di Grup A Piala AFF 2022 dan akan bersaing dengan Thailand, Filipina, Kamboja, serta Brunei Darussalam.

Pada pertandingan perdana, skuad asuhan Shin Tae-yong akan melawan Kamboja pada 23 Desember di Stadion Patriot Candrabhaga, Kota Bekasi.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Persib Bandung

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
32
76
2
Arsenal
32
63
3
Nottm Forest
32
57
4
Newcastle
31
56
5
Man City
32
55
6
Chelsea
32
54
7
Aston Villa
32
54
8
Fulham
31
48
9
Brighton
32
48
10
Bournemouth
31
45
Klub
D
P
1
Persib
28
58
2
Dewa United
28
50
3
Persebaya
28
49
4
Malut United
28
46
5
Persija Jakarta
28
44
6
PSM
28
43
7
Borneo
28
42
8
Arema
27
42
9
Bali United
28
41
10
PSBS Biak
28
40
Klub
D
P
1
Barcelona
31
70
2
Real Madrid
31
66
3
Atlético Madrid
30
60
4
Athletic Club
30
54
5
Villarreal
30
49
6
Real Betis
31
49
7
Celta Vigo
31
43
8
Mallorca
31
43
9
Real Sociedad
31
41
10
Rayo Vallecano
30
40
Klub
D
P
1
Inter
32
71
2
Napoli
31
65
3
Atalanta
32
61
4
Juventus
32
59
5
Bologna
32
57
6
Lazio
32
56
7
Roma
32
54
8
Fiorentina
32
53
9
Milan
32
51
10
Torino
32
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin Pramac Racing
508
2
F. Bagnaia Ducati Team
498
3
M. Marquez Gresini Racing
392
4
E. Bastianini Ducati Team
386
5
B. Binder Red Bull KTM Factory Racing
217
6
P. Acosta Tech 3
215
7
M. Viñales Aprilia Racing Team
190
8
A. Marquez Gresini Racing
173
9
F. Morbidelli Pramac Racing
173
10
F. Di Giannantonio Team VR46
165
Close Ads X