Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

PIALA DUNIA 2022 - Raphinha Bongkar Dosa Besar Brasil yang Lukai Neymar

By Sri Mulyati - Minggu, 27 November 2022 | 00:00 WIB
Penyerang andalan timnas Brasil, Neymar, mengalami masalah pada ankle-nya dalam laga menghadapi timnas Serbia
TWITTER.COM/FOOTBALL_TWEET
Penyerang andalan timnas Brasil, Neymar, mengalami masalah pada ankle-nya dalam laga menghadapi timnas Serbia

"Fan Argentina memperlakukan Lionel Messi bak Tuhan dan Cristiano Ronaldo adalah raja bagi suporter Portugal," ujar Raphinha seperti dilansir BolaSport.com dari Sport.

"Sementara itu, suporter Brasil berharap Neymar patah kaki. Kesalahan terbesar kariernya adalah lahir di Brasil," kata Raphinha menambahkan.

Raphinha menegaskan Brasil tidak pantas mendapatkan talenta seperti Neymar.

Ungkapan Raphinha mengindikasikan rekan setimnya tidak diperlakukan dengan baik oleh suporter sendiri.

Menurut Raphinha, status Neymar saat ini sudah bisa dikategorikan sebagai megabintang di sepak bola.

Akan tetapi, perlakuan yang didapat Neymar berbeda dengan Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo.

Saat Messi dan Ronaldo didewakan, Neymar justru kerap menjadi sasaran kritik pedas.

Baca Juga: Tim-tim Asia Bikin Kejutan di Piala Dunia 2022, Legenda Timnas Indonesia Bicara soal Mental

Neymar sendiri seperti menyadari perilaku berbeda yang ia dapat selama berkarier sebagai pesepak bola.

Sang pemain sayap pun tidak ragu untuk membahas rencana pensiun dini dari timnas Brasil.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : Sport.es

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X