Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Piala Dunia 2022 - Tampil Dominan, Timnas Jepang Kalah 0-1 dari Timnas Kosta Rika

By Raka Kisdiyatma Galih - Minggu, 27 November 2022 | 19:06 WIB
Selebrasi bek kanan timnas Kosta Rika, Keysher Fuller. usai menjebol gawang timnas Jepang
RAUL ARBOLEDA
Selebrasi bek kanan timnas Kosta Rika, Keysher Fuller. usai menjebol gawang timnas Jepang

Ia melepaskan tembakan keras kaki kanan dari dalam kotak penalti, tetapi masih dapat digagalkan kiper Kosta Rika, Keylor Navas.

Sepuluh menit berikutnya, giliran Yuki Soma yang menebar ancaman ke gawang Kosta Rika.

Menusuk ke dalam kotak penalti dari sisi kiri, Soma kemudian melesatkan tendangan kaki kiri.

Baca Juga: Hasil Babak I Piala Dunia 2022 - Sama-sama Lupa Cara Nendang ke Gawang, Jepang Vs Kosta Rika Masih 0-0

Namun, bola hasil sepakannya masih melambung di atas mistar gawang.

Keasyikan menyerang, gawang Jepang malah jebol pada menit ke-81 melalui bek kanan Kosta Rika, Keysher Fuller.

Memanfaatkan umpan terobosan Yeltsin Tejeda di dalam kotak penalti, Fuller melepaskan tembakan placing kaki kiri yang sukses menaklukkan kiper Jepang, Shuichi Gonda.

Tertinggal satu gol, Jepang pun meningkatkan intensitas serangan.

Upaya tersebut nyaris membuahkan hasil pada menit ke-88 lewat sepakan Daichi Kamada di dalam kotak penalti.

Namun, Navas kembali melakukan aksi penyelamatan gemilang sehingga membuat gawangnya tetap perawan.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Whoscored.com, twitter.com/jfa_en
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
24
57
2
Arsenal
25
53
3
Nottm Forest
25
47
4
Man City
25
44
5
Bournemouth
25
43
6
Chelsea
25
43
7
Newcastle
25
41
8
Fulham
25
39
9
Aston Villa
25
38
10
Brighton
25
37
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Real Madrid
24
51
2
Atlético Madrid
24
50
3
Barcelona
23
48
4
Athletic Club
23
44
5
Villarreal
24
41
6
Rayo Vallecano
23
35
7
Osasuna
24
32
8
Real Sociedad
23
31
9
Girona
24
31
10
Mallorca
23
31
Klub
D
P
1
Napoli
25
56
2
Inter
24
54
3
Atalanta
25
51
4
Lazio
25
46
5
Juventus
24
43
6
Fiorentina
24
42
7
Milan
24
41
8
Bologna
24
41
9
Roma
24
34
10
Udinese
24
30
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X