"Ada banyak hari di mana saya sudah mengatakan pada diri sendiri baiklah tidak apa-apa tapi itu tidak membantu," tuturnya menambahkan.
Terlepas dari keputusan yang mengecewakan tersebut, Alex Marquez tetap menghargai Honda yang memberinya kesempatan naik ke kelas utama.
"Hubungan saya bersama Honda akan selalu baik, saya sangat bangga mereka memberi saya kesempatan naik ke kelas MotoGP," kata Alex Marquez.
"Saya juga menang bersama mereka di kelas Moto3 dan Anda tidak pernah tahu apa yang akan terjadi di masa depan, Anda harus selalu bangga," imbuhnya.
Baca Juga: Menanti Hibrida Aerodinamika MotoGP x F1 di KTM RC16
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Agung Kurniawan |
Sumber | : | Motosan.es |
Komentar