Mereka harus membiasakan diri dengan para pembalap yang belum memiliki karisma yang mumpuni.
"Saat ini terutama di Spanyol, publik lebih selektif, sedikit demi sedikit orang-orang harus terbiasa dengan pembalap baru," ucap Jorge Lorenzo.
"Selain Marc Marquez dan Fabio Quartararo, saya melihat kurangnya karisma atau karakter khas dari para pembalap yang sebelumnya sudah ada," imbuhnya.
Baca Juga: Darryn Binder Korban Perpecahan Yamaha dan RNF Racing
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Agung Kurniawan |
Sumber | : | Motosan.es |
Komentar