"Terbukti kami sempat unggul di babak pertama, dan banyak menguasai bola di babak pertama.
Baca Juga: Jelang Lawan Persib, Keluar dari Zona Degradasi Jadi Motivasi Persik Kediri
"Padahal kami mempunyai beberapa peluang, namun sayang tidak berbuah manis dan menjadi gol, hingga pada akhirnya kami harus menerima kekalahan ini,” tuturnya.
Rodney Goncalves juga menyoroti turunnya intensitas permainan saat melawan Persebaya Surabaya.
Menurutnya, instruksi untuk menutup ruangan hanya berhasil pada babak pertama.
Pada babak kedua, intensitas tersebut turun dan akhirnya langsung dimiliki oleh Persebaya Surabaya sepenuhnya.
“Sudah disampaikan informasi ini ke pemain dan kami intruksikan untuk tidak memberikan ruang," ujar Rodney Goncalves.
Baca Juga: Hasil Liga 1 2022-2023 - Duet Messi-Ryo Ngeri, Persis Solo Lumat RANS Nusantara FC 6-1
"Itu terjadi di babak pertama, dan bahkan kami berhasil menciptakan gol."
"Tapi, dibabak kedua, malah Persebaya yang membalikan keadaan memegang kendali," ujarnya.
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar