Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PIALA DUNIA 2022 - Ukir Sejarah Usai Hat-trick, Goncalo Ramos Masih Tak Bisa Rusak 1 Rekor Cristiano Ronaldo

By Guntur Aji Bayu Riyanto - Rabu, 7 Desember 2022 | 15:15 WIB
Penyerang timnas Portugal, Goncalo Ramos, tidak bisa merusak 1 rekor Cristiano Ronaldo meski telah mengukir sejarah berkat hat-trick di Piala Dunia 2022.
TWITTER.COM/TOXICSPORTSBR
Penyerang timnas Portugal, Goncalo Ramos, tidak bisa merusak 1 rekor Cristiano Ronaldo meski telah mengukir sejarah berkat hat-trick di Piala Dunia 2022.

Baca Juga: PIALA DUNIA 2022 - Pelatih Portugal Resmi Hancurkan Rekor Langka Milik Cristiano Ronaldo Berusia 14 Tahun

Penyerang berpostur 185 cm itu tercatat berusia 21 tahun dan 169 hari ketika mencetak 3 gol ke gawang Swiss.

Sebelumnya, sosok Florian Albert dari Hungaria adalah pemain termuda yang mengukir hat-trick di Piala Dunia dalam usia 20 tahun dan 261 hari.

Meski mencatatkan tinta emas bersama Portugal berkat trigolnya, Ramos faktanya masih tak bisa merusak rekor Cristiano Ronaldo.

Menurut laporan dari Sky Sports, Ramos hanya menjadi pencetak gol termuda kedua Portugal dalam sejarah Piala Dunia.

Ya, Cristiano Ronaldo hingga saat ini masih menjadi sosok pencetak gol termuda dalam sejarah Portugal di ajang Piala Dunia.

Pemilik 5 gelar Ballon d'Or itu melakukannya dalam usia 21 tahun dan 132 hari di Piala Dunia 2006 di Jerman.

Dia mencetak 1 gol ketika membantu Portugal menang 2-0 atas Iran di Stadion Deutsche Bank Park.

Terlepas dari rekor-rekor tersebut, gelontoran 3 gol Ramos turut membantu skuad asuhan Fernando Santos menang telak 6-1 atas Swiss.

Baca Juga: PIALA DUNIA 2022 - Bukan Turuti Fan, Pelatih Portugal Bongkar Alasan Cadangkan Cristiano Ronaldo Kontra Swiss


Editor : Septian Tambunan
Sumber : SkySports.com
REKOMENDASI HARI INI

PSSI Siapkan Bonus Besar Jika Timnas Indonesia Bisa Rebut Enam Poin di Empat Laga Sisa Kualifikasi Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X