Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PIALA DUNIA 2022 - Argentina Jaga Rekor Unbeaten di Semifinal, Lionel Messi Hadapi Final Kedua

By Guntur Aji Bayu Riyanto - Rabu, 14 Desember 2022 | 12:15 WIB
Timnas Argentina berhasil menjaga rekor unbeaten di semifinal sehingga Lionel Messi dipastikan akan menghadapi final keduanya di ajang Piala Dunia.
JUAN MABROMATA/AFP
Timnas Argentina berhasil menjaga rekor unbeaten di semifinal sehingga Lionel Messi dipastikan akan menghadapi final keduanya di ajang Piala Dunia.

Sebelum mencapai partai puncak, Argentina lebih dulu memulangkan Belanda melalui drama adu penalti dengan skor 4-2 di babak semifinal.

Namun, trofi juara yang sudah berada di depan mata sirna setelah Argentina keok di tangan Jerman.

Baca Juga: Kisah Timnas Argentina di 6 Final Piala Dunia, Lionel Messi Ikuti Jejak Diego Maradona

Mario Goetze menjadi mimpi buruk seluruh warga Argentina akibat gol tunggalnya ke gawang kiper Sergio Romero.

Kekalahan 0-1 dari Jerman tak terelakkan sehingga Argentina pulang tanpa membawa trofi Piala Dunia.

Lionel Messi kini memiliki kesempatan emas untuk membayar kegagalannya di final Piala Dunia 2014.

Messi hanya tinggal menunggu pemenang laga Prancis versus Maroko sebagai lawan Argentina di final Piala Dunia 2022.

Berikut rekor unbeaten Argentina di semifinal Piala Dunia:

  • Piala Dunia 1930 di Uruguay: Argentina 6-1 Amerika Serikat
  • Piala Dunia 1986 di Meksiko: Argentina 2-0 Belgia
  • Piala Dunia 1990 di Italia: Argentina 1-1 Italia (menang adu penalti 4-3)
  • Piala Dunia 2014 di Brasil: Argentina 0-0 Belanda (menang adu penalti 4-2)
  • Piala Dunia 2022 di Qatar: Argentina 3-0 Krosia
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Septian Tambunan
Sumber : AFA.com.ar
REKOMENDASI HARI INI

Bukan Masalah Taktik, Ini yang Bikin Debut Ruben Amorim di Man United Tak Mulus

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Osasuna
14
22
6
Girona
14
21
7
Mallorca
14
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X