Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PIALA DUNIA 2022 - Pukul Kroasia, Messi Bongkar Pengamatan Khusus Argentina

By Sri Mulyati - Rabu, 14 Desember 2022 | 14:00 WIB
Lionel Messi dan kawan-kawan merayakan kemenangan timnas Argentina atas timnas Kroasia pada laga semifinal Piala Dunia 2022, Rabu (14/12/2022) dini hari WIB di Lusail Stadium.
JUAN MABROMATA/AFP
Lionel Messi dan kawan-kawan merayakan kemenangan timnas Argentina atas timnas Kroasia pada laga semifinal Piala Dunia 2022, Rabu (14/12/2022) dini hari WIB di Lusail Stadium.

"Kroasia bisa menguasai bola, tetapi situasi ini menguntungkan kami," ujar Messi menambahkan.

Menurut Messi, skema permainan Kroasia mudah berantakan saat kehilangan bola.

Hal tersebut meninggalkan banyak ruang yang memungkinkan Argentina untuk melakukan serangan balik.

Hasilnya, Argentina pun menegaskan dominasinya lewat tiga gol yang tercetak di laga kontra Kroasia.

Pesta dimulai dari gol tendangan penalti yang dicetak sendiri oleh Lionel Messi pada menit ke-34.

Penyerang Argentina, Julian Alvarez, melengkapi kemenangan timnya lewat dua gol tambahan.

Messi berperan besar dalam kemenangan Argentina dengan mencatatkan assist untuk gol kedua Alvarez.

Baca Juga: PIALA DUNIA 2022 - Lionel Messi dkk ke Final, Argentina Paling Sering Gosok Voucher Penalti

Usai melewati Kroasia, Argentina tinggal menunggu lawan di final untuk memperjuangkan gelar Piala Dunia 2022.

Argentina akan dihadapkan oleh pemenang antara timnas Prancis dan timnas Maroko.

Messi memuji kehebatan timnya yang mampu bangkit setelah sempat menelan kekalahan dari timnas Arab Saudi pada laga perdana Piala Dunia 2022.

Setelah kekalahan dari Arab Saudi, Messi mendorong para pemain dan suporter untuk tetap percaya dengan kemampuan Argentina.

Hasilnya, Argentina berhasil bangkit dan tinggal berjarak selangkah dari gelar Piala Dunia 2022.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Septian Tambunan
Sumber : Mirror.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Terungkap Ngeyelnya Marselino Ferdinan Tak Patuhi Instruksi Formasi Shin Tae-yong tapi Justru Borong Brace Saat Lawan Arab Saudi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X