"Tetapi tidak bisa seperti itu," kata Shin Tae-yong dilansir BolaSport.com dari laman Antara.
Baca Juga: Piala AFF 2022 - Spaso Langsung Rasakan Manfaat Dilatih Shin Tae-yong
Sesi internal game digunakan untuk melihat pergerakan pemain dengan detail.
Namun, dia optimis jika performa skuad Garuda bisa meningkat dengan memaksimalkan waktu yang ada.
"Kami memang butuh waktu untuk memperbaiki."
"Jadi akan pelan-pelan memperbaiki masalah apa yang terjadi di setiap pertandingan,” ujarnya.
Baca Juga: Piala AFF 2022 - Timnas Indonesia Wajib Waspada, Jebolan K-League 1 Milik Thailand Tebar Ancaman
Setelah menggelar TC di Bali, skuad Garuda akan terbang ke Jakarta pada Minggu (18/12/2022).
Mereka akan menggelar TC lanjutan dan untuk persiapan terakhir jelang pertandingan melawan Kamboja yang akan digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta.
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | ANTARA News |
Komentar