"Pria ini (Khabib) yang menunjukkan saya semua jalan, bagaimana saya harus berlatih, bagaimana saya harus hidup, apa yang harus saya lakukan," tutur Makhachev.
"Pria ini lebih profesional. Bahkan saat ini, ketika ia pensiun, ia masih berada dalam kondisi yang sangat baik."
"Kami telah berkompetisi berkali-kali. Kami memiliki lebih dari seribu ronde di sasana."
"Dia adalah lawan tersulit saya. Tak ada yang dapat menghentikan Khabib di dalam arena, bahkan saya," ujarnya.
Baca Juga: Emas dan Perak di Kejuaraan Dunia Bikin Rizki Juniansyah Pede Tatap Olimpiade Paris 2024
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | Sportskeeda.com |
Komentar