Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cocoklogi yang Tersisa dari Kekalahan Prancis di Final Piala Dunia 2022

By Daniel Sianturi - Kamis, 22 Desember 2022 | 23:15 WIB
Para pemain timnas Prancis menerima medali runner-up usai dikalahkan timnas Argentina pada partai final Piala Dunia 2022 di Stadion Lusail, Minggu (18/12/2022).
TWITTER.COM/EQUIPERDEFRANCE
Para pemain timnas Prancis menerima medali runner-up usai dikalahkan timnas Argentina pada partai final Piala Dunia 2022 di Stadion Lusail, Minggu (18/12/2022).

Meski mencetak tiga gol ke gawang lawan, sayangnya di Piala Dunia 2022 gawang Hugo Lloris juga tiga kali dijebol timnas Argentina.

Tetapi, cocoklogi pertama yang menarik adalah Prancis akan menjadi juara jika gol pertama pada laga final terjadi melalui sundulan kepala.

Tentu kita semua masih ingat saat Zinedine Zidane sukses menanduk bola ke gawang Brasil memanfaatkan umpan pojok pada final Piala Dunia 1998.

Empat tahun lalu di Rusia, gol pertama dalam babak final terjadi melalui gol bunuh diri pemain Kroasia, Mario Mandzukic.

Menariknya gol ke gawang sendiri tersebut terjadi usai bola menyentuh kepala Mandzukic.

Pada laga di Lusail, gol pembuka pada babak final terjadi melalui titik penalti melalui sepakan pemain Argentina, Lionel Messi.

Pemain nomor 10 yang mencetak gol melalui titik penalti sebagai pembuka skor babak final juga terjadi saat laga puncak antara Prancis dan Italia di Piala Dunia 2006.

Lagi-lagi ada nama Zinedine Zidane yang tercatat menjadi pemain pertama yang membuka gol pada final di Piala Dunia 2006.

Masih ingat cara Zidane mencetak gol ke gawang Gianluigi Buffon? Tendangan Penalti!

Baca Juga: Kurang dari 3 Hari setelah Keok di Final Piala Dunia 2022, Kylian Mbappe Kembali Latihan bareng PSG


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga 3 Berubah Nama Jadi Liga Nusantara, Hanya Diikuti 16 Klub Saja dan Siap Digelar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X