Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Fabio Capello: Cristiano Ronaldo Memalukan, Terlalu Arogan, dan Bikin Repot Klub

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Minggu, 25 Desember 2022 | 08:45 WIB
Kapten sekaligus megabintang timnas Portugal, Cristiano Ronaldo, dalam sebuah laga Piala Dunia 2022.
TWITTER.COM/FABRIZIOROMANO
Kapten sekaligus megabintang timnas Portugal, Cristiano Ronaldo, dalam sebuah laga Piala Dunia 2022.

Ronaldo juga mengatakan bahwa dirinya tak mempunyai hubungan spesial dengan Keluarga Glazer.

Bahkan, ia mengaku tak pernah berbicara dengan keluarga konglomerat asal Amerika Serikat itu sejak pulang ke Man United.

Sejak wawancara kontroversial tersebut, hubungan Ronaldo dan Manchester United memanas.

Hingga akhirnya, dia ditendang dari skuad Setan Merah dan kini berstatus sebagai pemain tanpa klub.

Eks pelatih Real Madrid, Fabio Capello, ikut buka suara soal kelakuan Ronaldo.

Menurut Capello, segala yang terjadi pada diri Ronaldo saat ini adalah kesalahannya sendiri.

Baca Juga: Cristiano Ronaldo akan Teken Kontrak 7 Tahun dengan Klub Barunya, Gabung di Pengujung 2022

Cristiano Ronaldo dilaporkan berlatih di lapangan milik Real Madrid hingga mendapatkan klub baru.
TWITTER.COM/INFINITEMADRID
Cristiano Ronaldo dilaporkan berlatih di lapangan milik Real Madrid hingga mendapatkan klub baru.

Penyerang berusia 37 tahun itu dianggap sudah melakukan hal yang memalukan dalam kariernya.

Bahkan, Capello tidak segan menyebut kalau Ronaldo terlalu arogan dan membuat klub yang ia bela repot.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Footbal Italia
REKOMENDASI HARI INI

Klasemen Grup G Kualifikasi Piala Asia U-17 2025 - Kuwait dan Kep. Mariana Tersingkir, Timnas U-17 Indonesia Belum Pasti Lolos

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persik
8
14
5
Persib
7
13
6
Persija Jakarta
8
12
7
PSM
7
12
8
Persita
7
11
9
PSBS Biak
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
10
27
2
Real Madrid
10
24
3
Atlético Madrid
10
20
4
Villarreal
10
18
5
Athletic Club
10
17
6
Mallorca
10
17
7
Real Betis
10
15
8
Osasuna
10
15
9
Rayo Vallecano
10
13
10
Celta Vigo
10
13
Klub
D
P
1
Napoli
8
19
2
Inter
8
17
3
Juventus
8
16
4
Milan
8
14
5
Fiorentina
8
13
6
Atalanta
8
13
7
Lazio
8
13
8
Udinese
8
13
9
Torino
8
11
10
Roma
8
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X