Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal Boxing Day Liga Inggris - Langsung 3 Pasang Derbi London dan Lawatan Sulit Liverpool

By Beri Bagja - Minggu, 25 Desember 2022 | 11:15 WIB
Pemain Arsenal asal Brasil, Gabriel Martinelli, mengangkat kaus bek Arsenal yang dipinjamkan ke Monza, Pablo Mari, (baru-baru ini cedera dalam insiden penusukan di Italia) saat ia merayakan dengan rekan setimnya setelah mencetak gol pembuka pada  Arsenal vs Nottingham Forest, Minggu (30/10/2022).
IAN KINGTON/AFP
Pemain Arsenal asal Brasil, Gabriel Martinelli, mengangkat kaus bek Arsenal yang dipinjamkan ke Monza, Pablo Mari, (baru-baru ini cedera dalam insiden penusukan di Italia) saat ia merayakan dengan rekan setimnya setelah mencetak gol pembuka pada Arsenal vs Nottingham Forest, Minggu (30/10/2022).

Tim asuhan Thomas Frank kini menduduki peringkat 10 di klasemen Liga Inggris.

Adapun Spurs menempati peringkat 4 dan bertekad menyalip Newcastle ke posisi 3 dengan perbedaan satu angka saja di antara mereka.

Kurang dari tiga jam kemudian, kesengitan derbi London beralih ke Selhurst Park, di mana tuan rumah Crystal Palace akan menjamu Fulham.

Kedua tim tak bisa dikategorikan remeh karena sama-sama berada di urutan 11 besar klasemen dengan memiliki poin identik (19).

Terakhir, agenda pertarungan rival sekota antara klub London ditutup laga Arsenal vs West Ham United.

Partai di Emirates melakoni sepak mula pada Selasa dini hari WIB pukul 03.00 WIB.

Pertandingan bakal memikat karena Arsenal punya misi meneruskan raihan positif sebagai pemuncak klasemen.

Armada Mikel Arteta meraup 37 poin dari 14 partai, unggul 5 angka di atas tim peringkat kedua sekaligus juara bertahan, Man City.

Penyerang Liverpool, Darwin Nunez, merayakan gol ke gawang Ajax dalam matchday 5 babak penyisihan Grup A Liga Champions 2022-2023 di Johan Cruijff ArenA, Rabu (26/10/2022).
JOHN THYS/AFP
Penyerang Liverpool, Darwin Nunez, merayakan gol ke gawang Ajax dalam matchday 5 babak penyisihan Grup A Liga Champions 2022-2023 di Johan Cruijff ArenA, Rabu (26/10/2022).

Pertandingan lain yang berpotensi menggigit ialah lawatan Liverpool ke Aston Villa, Selasa lewat tengah malam.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Soccerway.com
REKOMENDASI HARI INI

Ragam Reaksi Netizen Usai Daftar Pemain Timnas Indonesia Buat ASEAN Cup 2024 Dirilis, Turunin Ekspektasi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136