Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jordi Amat Huni Lini Belakang Timnas Indonesia, Pelatih Thailand Khawatir?

By Abdul Rohman - Selasa, 27 Desember 2022 | 23:00 WIB
Pelatih timnas Thailand, Alexandre Polking, tampak berfoto pose saat tiba di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, 27 Desember 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Thailand, Alexandre Polking, tampak berfoto pose saat tiba di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, 27 Desember 2022.

Thailand akan menantang timnas Indonesia dalam laga Grup A Piala AFF 2022 yang berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta Pusat, Kamis (28/12/2022).

Dia menambahkan, menghadapi timnas Indonesia, Thailand harus memanfaatkan waktu yang ada.

Baca Juga: Shin Tae-yong Analisis Permainan Thailand vs Filipina di Pesawat Jelang Lawan Timnas Indonesia

Skuad Thailand kini sudah tiba di Indonesia.

"Penting untuk memiliki istirahat yang baik," kata Alexandre Polking kepada awak media termasuk BolaSport.com setibanya di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Selasa (27/12/2022).

"Kami tidak memiliki banyak waktu untuk berlatih."

"Yang terpenting saat ini kami harus membuat analisis yang baik untuk mencari match plan yang tepat," tutup pelatih asal Brasil tersebut.

Baca Juga: Lika-Liku Perjalanan Karier Atep, dari Cianjur hingga Karawang

Sementara itu, Thailand saat ini menempati puncak klasemen dengan koleksi enam poin.

Sedangkan timnas Indonesia yang juga mengemas enam poin duduk di urutan kedua.

Timnas Indonesia kalah selisih gol dari Thailand.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
15
36
2
Chelsea
16
34
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Aston Villa
17
28
6
Man City
17
27
7
Newcastle
17
26
8
Bournemouth
16
25
9
Brighton
17
25
10
Fulham
16
24
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Barcelona
19
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
19
36
5
Mallorca
19
30
6
Villarreal
17
27
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Osasuna
18
25
10
Celta Vigo
18
24
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
16
26
8
Bologna
15
25
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X